Budaya Keselamatan Kerja di Perusahaan Konstruksi dan Kaitannya dengan Permasalahan Keuangan: Suatu Tinjauan Literatur Review

Authors

  • Nur Rahman Yusro Universitas Terbuka, Indonesia
  • Achmad Fauzi Universitas Bina Nusantara, Bekasi, Indonesia
  • Sofi Julia Dwi Aryanti Universitas Terbuka, Indonesia
  • Widi Dwi Ariawati Universitas Terbuka, Indonesia
  • Viktor Peniel Sarimatondang Bancin Universitas Terbuka, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jimt.v7i2.7039

Keywords:

Budaya Keselamatan Kerja, Perusahaan Konstruksi, Permasalahan Keuangan, Kesehatan Kerja, Pengurangan Biaya

Abstract

Budaya keselamatan kerja di perusahaan konstruksi memainkan peran krusial dalam mengurangi kecelakaan kerja, yang sering kali menyebabkan beban keuangan signifikan seperti biaya medis tinggi, penurunan produktivitas, dan kerugian besar dari penundaan proyek. Tinjauan literatur ini bertujuan untuk mengkaji hubungan antara budaya keselamatan kerja dan permasalahan keuangan di sektor konstruksi dengan mensintesis wawasan dari studi-studi yang ada. Metode yang digunakan adalah tinjauan literatur dengan fokus pada tema seperti implementasi keselamatan, analisis biaya, dan dampak kinerja. Temuan utama mengungkapkan bahwa budaya keselamatan yang kuat, melalui pelatihan efektif, komitmen kepemimpinan, dan kepatuhan terhadap protokol keselamatan, dapat mengurangi biaya terkait kecelakaan hingga 15%, meningkatkan produktivitas karyawan, dan meminimalkan risiko keuangan yang terkait dengan klaim dan waktu henti. Kesimpulannya, perusahaan. konstruksi harus memprioritaskan pembudayaan budaya keselamatan yang kokoh untuk meningkatkan stabilitas keuangan dan efisiensi operasional secara keseluruhan.

References

Abbas, F., Oppier, I., & Buyang, C. G. (2019). Analisis penerapan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) terhadap biaya proyek konstruksi bangunan gedung di Kota Ambon. Jurnal Simetrik, 9(2), 123–135.

Afan, M. M., Riwibowo, N., Wijaya, O. D., & Rohman, M. (2020). Analisis penerapan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) terhadap kinerja pekerja proyek konstruksi. Jurnal Device, 12(2), 94–103.

Agus, A. (2024). Analisis biaya rencana keselamatan kerja (RKK) pada proyek jalan di Jawa Timur. Jurnal Proteksi, 5(1), 45–56.

Arasid, A. Y., & Sajiyo. (2022). Analisa dampak kecelakaan kerja terhadap kerugian finansial perusahaan. Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora, 4(2), 78–89.

Arafat, Y. (2018). Analisis faktor implementasi manajemen K3 pada proyek konstruksi. Jurnal Teknik Bangunan, 3(1), 12–25.

Ariani, V., & Peli, M. (2023). Studi estimasi biaya keselamatan dan kesehatan kerja (K3) pada proyek konstruksi gedung XYZ. Jurnal Teknik Sipil UNP, 7(2), 101–112.

Autenrieth, D. A., Brazile, W. J., Sandfort, D. R., Douphrate, D. I., Román-Muñiz, I. N., & Reynolds, S. J. (2016). The associations between occupational health and safety management system programming level and prior injury and illness rates in the U.S. dairy industry. Safety Science, 88, 317–323.

Berglund, L., Johansson, J., Johansson, M., Nygren, M., & Stenberg, M. (2023). Exploring safety culture research in the construction industry. Work, 76(1), 1–15.

Bilqis, K., Sultan, M., & Ramdan, I. M. (2021). Hubungan antara budaya kesehatan dan keselamatan kerja (K3) dengan perilaku tidak aman pekerja konstruksi di PT X Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurnal Kesehatan Masyarakat Mulawarman, 10(3), 200–210.

Fitriani, H., & Putra, I. Z. (2022). Pengaruh kebijakan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) terhadap kinerja karyawan PT Hutama Karya. Tapak, 12(1), 50–62.

Kanaf, Y. R., Manafe, H. A., Niha, S. S., & Manafe, D. (2025). Analisis kinerja dan kepuasan kerja proyek Bendungan Temef-NTT. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi), 9(1), 34–48.

Krisyanti, N. (2024). Pengaruh budaya keselamatan dan kesehatan kerja terhadap kinerja proyek konstruksi. Jurnal Health & Safety, 2(1), 67–78.

Lari, M. (2024). A longitudinal study on the impact of occupational health and safety practices on employee productivity. Safety Science, 170, Article 106345.

Maharani, S. P., Fauzi, A., & Setyawati, N. W. (2025). Pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja (K3), lingkungan kerja, dan budaya kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Mega Kargo Logistik. Fibonacci: Jurnal Ilmu Ekonomi, Manajemen, dan Keuangan, 1(4), 150–165.

Misnan, M. S., Hakim, M. A., Zahari, W. Y., & Mahmood, W. Y. (2008). Development of safety culture in the construction industry: The leadership and training roles. Journal of Construction in Developing Countries, 13(2), 1–18.

Nahak, F., & Chandra, J. (2023). Penerapan sistem pengendalian K3 pada pelaksanaan proyek konstruksi (Studi kasus: Proyek SPAM Kota Maumere). Dimensi: Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik, 4(1), 20–35.

Novianto, A. E., Sugiyarto, & Handayani, F. S. (2021). Analisis pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja (K3) terhadap kinerja pekerja konstruksi (Studi kasus proyek Fly Over Palur). e-Jurnal Matriks Teknik Sipil, 6(2), 88–99.

Peli, M. (2019). Aplikasi metode benchmarking sebagai dasar dalam menciptakan budaya keselamatan kerja dalam industri konstruksi di Indonesia. Jurnal Rekayasa, 5(1), 40–52.

Prameswari, H. D., & Cahyadi, N. (2024). Analisis penerapan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) pada proyek konstruksi PT XYZ di Kota Gresik. Jurnal Manajemen Kompeten, 7(1), 15–28.

Rawis, T. D., Tjakra, J., & Arsjad, T. T. (2020). Perencanaan biaya keselamatan dan kesehatan kerja pada proyek Sekolah St Ursula Kotamobagu. Jurnal Sipil Unsrat, 4(2), 112–125.

Saputra, R., & Mahendra, A. (2023). Pengaruh keselamatan kerja terhadap kinerja keuangan proyek di sektor infrastruktur. Jurnal Manajemen Konstruksi Indonesia, 8(1), 55–67.

Shafira, A. D., Alvionita, E., Wahyuni, S., & Hasibuan, A. (2025). Pengaruh penerapan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) terhadap produktivitas kinerja pada pekerja konstruksi. Jurnal Ilmu Konstruksi, 3(1), 30–45.

Sinaga, H., Manurung, E. H., Sawito, K., & Sitindaon, C. (2022). Pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja (K3) pada keberhasilan sebuah proyek konstruksi (Studi kasus: Gedung The Stature Jakarta). Jurnal Rekayasa Konstruksi Mekanika Sipil, 5(1), 41–50.

Usman, F., Sufrianto, & Usman et al., (2022). Cost analysis of occupational health and safety (K3) pada proyek pembangunan gedung di Sulawesi Tenggara. Jurnal Science and Civil Engineering, 3(2), 90–102.

Yuliana, N. P. I., & Yuni, N. K. S. E. (2020). Analisis anggaran biaya keselamatan dan kesehatan kerja (K3) pada proyek konstruksi. Paduraksa: Jurnal Teknik Sipil, 9(2), 201–211.

Yuliani, S., & Modjo, R. (2025). Integrasi keselamatan dan kesehatan kerja dalam proyek konstruksi ramah lingkungan: Sebuah tinjauan literatur sistematis. Jurnal Ilmiah Manajemen Terapan, 2(1), 10–25.

Published

2025-11-19

How to Cite

Nur Rahman Yusro, Achmad Fauzi, Sofi Julia Dwi Aryanti, Widi Dwi Ariawati, & Viktor Peniel Sarimatondang Bancin. (2025). Budaya Keselamatan Kerja di Perusahaan Konstruksi dan Kaitannya dengan Permasalahan Keuangan: Suatu Tinjauan Literatur Review. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 7(2), 72–80. https://doi.org/10.38035/jimt.v7i2.7039

Most read articles by the same author(s)