PENERAPAN MANAJEMEN POAC: PEMULIHAN EKONOMI SERTA KETAHANAN NASIONAL PADA MASA PANDEMI COVID-19 (LITERATURE REVIEW MANAJEMEN POAC)

Authors

  • Farhan Saputra Mahasiswa Program Sarjana Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Hapzi Ali Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

DOI:

https://doi.org/10.31933/jimt.v3i3.733

Keywords:

Covid 19, Pariwisata, Pemulihan Ekonomi, Ketahanan Nasional, Planning, Organizing, Actuating, Controlling

Abstract

Virus Covid-19 awal kemunculan berasal dari wuhan, Hubeii, Tiongkok pada 31 desember 2019. Saat itu, dunia di hebohkan dengan video yang memperlihatkan kondisi seseorang apabila terjangkit virus covid-19, mereka mengalami kejang-kejang, tidak sadarkan diri, dan bertindak seperti zombie. Kemudian virus ini menyebarkan hampir ke seluruh dunia terinfeksi virus ini. Hingga pada akhirnya WHO menetapkan ini sebagai pandemic pada Maret 2020. Hingga 11 Oktober 2021, lebih dari 238.662.395 orang kasus telah dilaporkan diseluruh dunia, mengakibatkan lebih dari 4.867.525 orang meninggal dunia dan lebih dari 215.859.207 orang telah sembuh. Tentu, dari munculnya pandemi covid-19 ini sangat berdampak pada ekonomi dunia, merugikan industri terutama dibidang pariwisata secara global.

Tentu, selain merugikan negara karena kurangnya devisa dari sektor pariwisata, dampak pandemi ini tentu akan mengubah pola kebiasaan wisatawan, baik lokal atau mancanegara. Selama berjalannya waktu, pandemi ini terus dicarikan solusi. Agar ekonomi negara dan global dapat pulih seperti semula. Salah satunya dengan pemberian dosis vaksin, kepada seluruh warga dunia. Agar aktivitas perekonomian berjalan baik, dan tentu masih harus mengikuti protokol kesehatan. Penting bagi suatu negara untuk melakukan pemulihan ekonomi dan ketahanan nasional  akibat pandemi covid-19. Walaupun masih ada beberapa negara yang bertahap kembali produktif dan hidup normal, nyatanya pandemi covid-19 masih mempengaruhi aktivitas dunia, yang mendorong mereka untuk segera melakukan pemulihan ekonomi. Ada salah satu model studi yang membahas mengenai dampak lingkungan dan ekonomi akibat covid-19 di dunia yaitu Computable General Equilibrium.

Artikel ini membahas Penerapan Manajemen POAC: Pemulihan Ekonomi dan Ketahanan Nasional pada masa Pandemi Covid-19. Suatu studi literatur Manajemen POAC. Hasil artikel literature review ini adalah:  1)Planning berpengaruh terhadap Pemulihan Ekonomi dan Ketahanan Nasional; 2)Organizing berpengaruh terhadap Pemulihan Ekonomi dan Ketahanan Nasional; 3)Actuating berpengaruh terhadap Pemulihan Ekonomi dan Ketahanan Nasional; 4) Controlling berpengaruh terhadap Pemulihan Ekonomi dan Ketahanan Nasional.

References

Borchers, N. (2021). Managing strategic influencer communication: A systematic overview on emerging planning, organization, and controlling routines.
Bimantoro, R. (2019). Perkembangan Ekonomi Nasional Dalam Indonesia.
Jannah, F. (2020). Peningkatan Ekonomi di Tengah Pandemi Dalam Menunjang Pergerakan Pertumbuhan Ekonomi di Surabaya.
A,F Dharma. (2019). Dampak Pajak Pertambahan Nilai Barang Mewah (PPnBM) Terhadap Market Share ATPM.
Sitepu, B. (2016). Analisis Anggaran Pemerintah (APBN dan APBN-P) dalam Perspektif Demokrasi Multipartai dan Koalisi.
Irenius. (2014). Faktor Determinan Rendahnya Pencapaian Cakupan Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Puskesmas Mojo Kota Surabaya.
Brada, J. (2021). Economic Resiliency and Recovery, Lessons from the Financial Crisis for the Covid-19 pandemic: A Regional Perspective from Central and Eastern Europe.
Kementerian Agama Kabupaten Malang, “STRATEGI PEMULIHAN EKONOMI PASCA PANDEMI MELALUI SEKTOR UMKM DAN PARIWISATA Post-Pandemic Economic Recovery Strategy Through The Umkm And Tourism Sector EDY SUTRISNO”.
Noman et al., n.d., “Dampak Komite Penanganan Covid-19 DanPemulihan Ekonomi Nasional Terhadap Berbagai Regulasi”.
Gobel, Y. (2020). Pemulihan Ekonomi Indonesia Pasca Pandemi Covid-19 Dengan Mengkombinasikan Model Filantropi Islam dan Ndeas Model.
Modjo, M (2020). Memetakan Jalan Penguatan Ekonomi Pasca Pandemi.
Sylvain, Barthélémy. (2020). Worldwide economic recoveries from financial crises throughthe decades. Journal of International Money and Finance.
Shipton, Debs. (2021). Population health post-pandemic: critiquing the economic approach to recovery. Public Health in Practice
Wang,Q. (2021). What does the China's economic recovery after COVID-19 pandemic mean for the economic growth and energy consumption of other countries. Journal of Cleaner Production.

Islamiah, F. (2020). Pengaruh Perencanaan Pajak, Ukuran Perusahaan dan Leverage Terhadap Manajemen Laba.

FERNÁNDEZ, JOSÉ ANTONIO SALINAS. (2021). An analysis of the competitiveness of the tourism industry in a context of economic recovery following the COVID19 pandemic. Technological Forecasting and Social Change

Jucan, C. (2021). Travel and Tourism as a Driver of Economic Recovery. Procedia Economics and Finance

Downloads

Published

2022-01-29

How to Cite

Saputra, F., & Ali, H. . (2022). PENERAPAN MANAJEMEN POAC: PEMULIHAN EKONOMI SERTA KETAHANAN NASIONAL PADA MASA PANDEMI COVID-19 (LITERATURE REVIEW MANAJEMEN POAC) . Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(3), 316–328. https://doi.org/10.31933/jimt.v3i3.733

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2