Pengaruh Capital Budgeting dan Evaluasi Kinerja terhadap Kinerja Perusahaan
DOI:
https://doi.org/10.38035/jimt.v5i4.2390Keywords:
Kinerja Perusahaan, Capital Budgeting, Evaluasi KinerjaAbstract
Artikel pengaruh capital budgeting dan evaluasi kinerja terhadap kinerja perusahaan merupakan artikel dalam lingkup ilmu penganggaran perusahaan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk membangun hipotesis mengenai pengaruh antar variabel yang nantinya dapat digunakan untuk penelitian selanjutnya dalam lingkup penganggaran perusahaan. Metode penelitian yang digunakan yaitu kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yaitu menggunakan studi literatur/ literatur review. Data diperoleh dari penelitian-penelitian terdahulu yang relevan dengan penelitian ini dan bersumber dari media online akademik seperti Publish or Perish, Emerald, Web of Science, SINTA, DOAJ dan EBSCO. Hasil dari penelitian ini sebagai berikut: 1) Capital budgeting berpengaruh terhadap Kinerja Perusahaan; dan 2) Evaluasi kinerja berpengaruh terhadap Kinerja Perusahaan.
References
Ali, H., & Limakrisna, N. (2013). Metodologi Penelitian (Petunjuk Praktis Untuk Pemecahan Masalah Bisnis, Penyusunan Skripsi (Doctoral dissertation, Tesis, dan Disertasi. In In Deeppublish: Yogyakarta.
Ali, H., Candra Susanto, P., & Saputra, F. (2024). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Transportasi Udara: Teknologi Informasi, Infrastruktur dan Kompetensi Sumber Daya Manusia. Jurnal Siber Transportasi Dan Logistik, 1(4), 121–134. https://creativecommons.org/licenses/by/4.0/
Ali, H., Sastrodiharjo, I., & Saputra, F. (2022). Pengukuran Organizational Citizenship Behavior?: Beban Kerja , Budaya Kerja dan Motivasi ( Studi Literature Review ). Jurnal Ilmu Multidisiplin, 1(1), 83–93.
Arifudin, O., Tanjung, R., Hendar, H., & Hanafiah, H. (2020). Analisis Pengaruh Penilaian Kinerja Dan Kompensasi Terhadap Produktivitas Kerja Pada PDAM Kabupaten Karawang. Jurnal Ilmu Manajemen, 10(1), 71–80.
Arini, N. E. (2022). Analisis Capital Budgeting dan Kinerja Keuangan Perusahaan dalam Pengambilan Keputusan Investasi Studi Kasus Pada Pabrik Gula Kremboong (Pengadaan Mesin dan Instalasi Tahun Anggaran 2023). Universitas Hayam Wuruk Perbanas Surabaya.
Baroroh, I., Oktaviya, A. S., Rahmadani, F. E. N., & Larassaty, A. L. (2023). Pengaruh Penilaian Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Pengembangan Karir Karyawan. Journal of Student Research, 1(1), 461–478. https://doi.org/10.55606/jsr.v1i2.1082
Bijakwani, I. A. (2018). PENGARUH ORIENTASI PASAR TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN STRATEGI MANAJEMEN RANTAI PASOKAN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi Pada UKM Di Kabupaten Sleman).
Claudia, M., & Sangen, M. (2020). Pengaruh kompetensi SDM, kompetensi wirausaha, motivasi berwirausaha dan niat berwirausaha terhadap kinerja usaha kain Sasirangan di Kotamadya Banjarmasin. JWM (Jurnal Wawasan Manajemen), 8(3).
Istianingsih, I. (2016). Efisiensi Modal Intelektual Dan Dampaknya Terhadap Kinerja Perusahaan. Akuntabilitas, 7(3), 153–161. https://doi.org/10.15408/akt.v7i3.2731
Kristiani, A., Putriana, L., & Salim, F. (2022). Pengaruh Penilaian Kinerja, Disiplin Kerja, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Motivasi Sebagai Variabel Intervening Di Pt. Mms Group Indonesia. Jurnal Cafetaria, 3(2), 38–50.
Kurniawan, D., Putra, C. I. W., & Sianipar, P. B. H. (2021). Analysis Of Company Performance with The Approach Balanced Scorecard in Bank Xyz. Review of International Geographical Education Online, 11(7).
Ningsih, H. T. K., & Diba, S. F. (2018). Analisis Capital Budgeting Dalam Meningkatkan Keputusan Investasi Pada Pt. Samudera Indonesia. JRAM (Jurnal Riset Akuntansi Multiparadigma), 5(1).
Nirawati, L., Maurina, A. C., Firdausi, I. N., Pangestu, I. A., & Baharudinsyah, M. V. (2023). Pengaruh Kebijakan Peraturan Suatu Negara Dalam Implementasi Multinasional Capital Budgeting. El-Mal: Jurnal Kajian Ekonomi & Bisnis Islam, 4(6), 1495–1500.
Prasetyo, I., Ali, H., & Ende Rekarti. (2023). Peran Gaya Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Dalam Meningkatkan Komitmen Organisasi. Junral Ilmu Manajemen Terapan, 4(5), 657–664.
Primadi Candra Susanto, Ni Nyoman Sawitri, Hapzi Ali, Sugeng Suroso, & Istianingsih Sastrodiharjo. (2023). Performance Management As a Mediation of Variable of Competence and Coaching Skills That Impacts Organization Sustainability. Formosa Journal of Multidisciplinary Research, 2(4), 719–728. https://doi.org/10.55927/fjmr.v2i4.3792
Rarasati, A. D., Mohammad, I. H., & Latief, Y. (2016). Evaluasi Kinerja Infrastruktur Transportasi Udara di Ibukota Provinsi. WARTA ARDHIA Jurnal Perhubungan Udara, 42(4), 185–194.
Reysa, R., Fitroh, U., Wibowo, C. R., & Rustanti, D. (2022). Determinasi Kebijakan Dividen Dan Kinerja Perusahaan?: Kepemilikan Manajerial Dan Kinerja Keuangan ( Literature Review Manajemen Keuangan ). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 364–374.
Rina, R. (2024). ANALISIS CAPITAL BUDGETING PADA PERUSAHAAN START UP YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2022. Universitas Malikussaleh.
Saputra, F., & Mahaputra, M. R. (2022). Effect of Job Satisfaction, Employee Loyalty and Employee Leadership Style (Human Resource Literature Study). Dinasti International Journal of Management Science, 3(4), 762–772. https://doi.org/10.31933/DIJMS.V3I4.1324
Saputra, F., Masyruroh, A. J., Danaya, B. P., Maharani, S. P., Ningsih, N. A., Ricki, T. S., Putri, G. A. M., Jumawan, J., & Hadita, H. (2023). Determinasi Kinerja Karyawan: Analisis Lingkungan Kerja, Beban Kerja dan Kepemimpinan pada PT Graha Sarana Duta. JURMA: Jurnal Riset Manajemen, 1(3), 329–341.
Sinollah, S., & Hermawanto, H. (2019). Analisis Penilaian Kinerja Terhadap Kepuasan Dan Dampaknya Pada Kinerja. Dialektika, 5(1), 1–22.
Situmorang, C. V., & Simanjuntak, A. (2019). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. JURNAL AKUNTANSI DAN BISNIS?: Jurnal Program Studi Akuntansi, 5(2), 160. https://doi.org/10.31289/jab.v5i2.2694
Sky, M. D., & Darmawan, A. (2017). Analisis Kelayakan Investasi Dengan Capital Budgeting Terhadap Proyek Battery Shop Di Pt. Indonesia Airasia. Brawijaya University.
Suadnyana, I. K., & Supartha, I. W. G. (2018). Pengaruh Penilaian Kinerja, Pengalaman Kerja, dan Pelatihan Terhadap Pengembangan Karir Karyawan. E-Jurnal Manajemen Unud, 7(4), 1–14.
Sudiantini, D., & Saputra, F. (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan: Kepuasan Kerja, Loyalitas Pegawai dan Komitmen di PT Lensa Potret Mandiri. Formosa Journal of Sustainable Research (FJSR), 1(3), 467–478.
Surya, P. A. (2020). Analisis Penganggaran Modal (Capital Budgeting) Program Pembangunan Irigasi di Jawa Barat. Jurnal Manajemen Perbendaharaan, 1(1), 21–49.
Tian Sanjaya, H., Rafli hermawan, M., & Dwi Mardika, B. (2022). Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Kepemimpinan: Kualitas Kerja, Efektivitas Kerja, Dan Komunikasi Kerja (Literature Review Kualitas Kerja). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(3), 300–311. https://doi.org/10.31933/jemsi.v3i3.820
Trianingsih, D., Mardani, R. M., & Wahono, B. (2018). Analisis Capital Budgeting Sebagai Alat Untuk Pengambilan Keputusan Investasi Asset Tetap (Studi Pada Cv. Mulia Jaya Tour And Travel). E-JRM: Elektronik Jurnal Riset Manajemen, 7(01).
Widyastuti, T., Pitoyo, B. S., Rianto, M. R., Sufyati, H. S., Sari, N. S., & Putri, N. H. (2023). Determinasi Kinerja UMKM Makanan dan Minuman Halal di Kab. Bekasi: Networking, Kompetensi SDM dan Teknologi Informasi Sebagai Predictor. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 9(3), 3465–3470.
Wiharto, S. (2019). Simulasi Pengembangan Usaha Rintisan Dengan Perhitungan Cost of Capital Dan Capital Budgeting Melalui Dana Ventura Syariah. Al-Mizan: Jurnal Hukum Dan Ekonomi Islam, 3(2), 14–31.
Wijayanto, H., & Fauziah, F. (2024). ANALISA STUDI KELAYAKAN INVESTASI DENGAN METODE CAPITAL BUDGETING. Jurnal PenKoMi: Kajian Pendidikan Dan Ekonomi, 7(1), 235–240.
Wydyanto, W., & Yandi, A. (2020). FACTORS AFFECTING ORGANIZATIONAL COMMITMENT (A HUMAN RESOURCE MANAGEMENT LITERATURE STUDY). Dinasti International Journal of Management Science, 2(2). https://doi.org/10.31933/dijms.v2i2.679
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 M. Rizky Mahaputra, Farhan Saputra
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwaJurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT).