Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja dan Budaya Organisasi Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Terhadap Pengembangan Karir (Kajian Studi Literatur Manajemen Sumber Daya Manusia)

Authors

  • Irmigardis Makun Universitas Katolik Widya Mandira Kupang, Indonesia
  • John E. H. J. FoEh Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jmpis.v5i3.1893

Keywords:

Pengembangan Karir, Kepuasan Kerja, Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Budaya Organisasi

Abstract

Pengembangan karir merupakan  salah satu upaya untuk mendorong seorang karyawan agar bekerja lebih baik. Artikel ini akan membahas pengaruh disiplin kerja, motivasi kerja dan budaya organisasi terhadap pengembangan karir melalui kepuasan kerja sebagai variabel mediasi. Hasil kajian pustaka dan studi hasil penelitian  sejenis, dapat digunakan dengan metode analisis SEM PLS sehingga diperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1). Disiplin kerja mempengaruhi kepuasan kerja; 2). Motivasi kerja mempengaruhi kepuasan kerja; 3). Budaya organisasi mempengaruhi kepuasan kerja karyawan; 4). Disiplin kerja mempengaruhi pengembangan karir; 5). Motivasi mempengaruhi pengembangan karir; 6). Budaya organisasi mempengaruhi pengembangan karir; 7). Kepuasan kerja mempengaruhi pengembangan karir; 8). Disiplin kerja, motivasi kerja, budaya organisasi mempengaruhi kepuasan kerja; 9). Kepuasan kerja memediasi hubungan disiplin kerja, motivasi kerja, dan budaya organisasi terhadap pengembangan karir.

References

Afandi, P. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori, Konsep dan Indikator). Yogyakarta: Nusa Media.

Ahmadi Umar, Ricko., John E.H.J FoEh, Henny A. Manafe dan Simon Sia Niha. (2023). Pengaruh Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, Komunikasi dan Budaya Organisasi terhadap Kepuasan Kerja (Suatu Kajian Studi Literatur Manajemen Sumber Daya Manusia). Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Penelitian Terapan, 1(1), 84-92. https://doi.org/10.38035/jpmpt.v1i1.175.

Alam Rachmadika, Agung., Arie Hendra Saputro, dan Gurawan Dayona Ismail. (2024). Pengaruh Motivasi Kerja dan Budaya Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. Auto Technology: Bahasa Indonesia. Jurnal Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi, 10(1), 454–461. https://doi.org/10.35870/jemsi.v10i1.2003.

Arip Rahman Hakim., Kusuma Agdhi Rahwana, dan Arga Sutrisna. (2023). Pengaruh Motivasi Kerja dan Budaya Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Karyawan di Hotel Santika Kota Tasikmalaya. Jurnal Ekonomi, Manajemen Pariwisata dan Perhotelan, 2(1), 435-443. https://doi.Org/10.55606/Jempper.V2i1.1053.

Burhan, Mulyono., John E.H.J FoEh dan Henny A. Manafe. (2022). Pengaruh Komunikasi, Kedisiplinan dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening (Suatu Kajian Studi Literatur Manajemen Sumberdaya Manusia). Jurnal Ilmu Multidisiplin, 1(2), 447-458. https://doi.Org/10.38035/Jim.V1i2.

Dias Amaral, Feodora., John. E.H.J FoEh, Stanis Man dan Diah Ayu. (2023). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja dan Budaya Organisasi Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi terhadap Pengembangan Karir (Suatu Kajian Studi Literatur Manajemen Sumberdaya Manusia). Jurnal Ekonami Manajemen Sistem Informasi, 4(4), 663-674.

Effendy. (2015). Budaya Organisasi, Budaya Perusahaan, Budaya Kerja. Medan: USU Press.

Evita Sandra. (2021). Pengaruh Motivasi, Komunikasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kepuasan Kerja Pegawai pada Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Bintan. Jurnal Manajerial dan Bisnis Tanjung Pinang, 4(1), 38-50.

Fahmi, Irfan. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Alfabeta.

Fitriani, Dewi., John E.H.J FoEh, dan Henny A. Manafe. (2022). Pengerahun Kompetensi, Motivasi dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Pegawai Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening (Literature Review Manajemen Sumber Daya Manusia). Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial, 3(2), 981-94. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i2.1190.

FoEh, John E.H.J dan Eliana Papote. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Anggota Ditlantas Kepolisian Daerah NTT. Ultima Management. Jurnal Ilmu Management 13(1), 148-63. https://doi.org/10.31937/manajemen.v13i1.2046.

FoEh, John. E.H.J., Kardinah Indriana Meutia dan Rudy Basuki. (2021). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan RSUD S.K. Lerik Kota Kupang. Jurnal Kajian Ilmiah, 21(3), 275-292. https://doi.org/10.31599/Jki.V21i3.701.

Hanafia, M.Y. (2021). Pengaruh Budaya Organisasi, Motivasi, dan Disiplin Kerja, terhadap Kepuasan Kerja Karyawan di Ma’had Abu Ubaidah Bin Al Jarrah Medan. Jurnal Akuntasi, Manajemen, Ekonomi, 2(1), 34-42. https://doi.org/10.53695/ja.v2i1.125.

Handoko, T.H. (2014). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE.

Hasibuan, Malayu. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia (edisi revisi). Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia (edisi revisi). Jakarta: Bumi Aksara.

Hidayat, Erik., Irwan Zulkaernan, dan Herry Muljono. (2020). Pengaruh Pengadaan, Keahlian dan Budaya Organisasi terhadap Pengembangan Karir Pegawai Pada Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan. Jurnal Health Sains, 1(8), 107-85. https://doi.org/10.46799/jsa.v1i8.154 .

https://doi.org/10.31933/jemsi.v4i4.1459.

https://doi.org/10.32832/Manager.V3i1.3842.

https://journal.stie-pembangunan.ac.id/index.php/manajerial/article/view/2213/64.

Kawalo, Lorenzo Geraldo., Robert Winerungan dan Henny Suot. (2022). Pengaruh Keterampilan Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Pengembangan Karir di Kantor Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 3(1), 39-50. https//doi.org/10.53682/mk.v3i1.3801.

Kirana, Kusuma Candra., I Soni Kuriawan, dan Lucia Fransiska Noviani. (2021). Analysis Of Organizational Culture and Characteristics Of Individual Career Development Motivation As An Intervening Variable. Jurnal Ilmu Manajemen Profitabily, 5(2), 312-26. https://doi.org/10.26618/profotability.v5i2.5904.

Mangkunegara, A.A. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Nasir, Andin., dan Sabrina. (2019). Analisis Pengaruh Motivasi terhadap Kepuasan Kerja Tenaga Penyuluh Kesehatan pada Dinas Kesehatan Kota Parepare. Jurnal Ilmiah Manusia Dan Kesehatan, 2(1), 176-185. https://doi.Org/10.31850/Makes.V2i1.134.

Peuuma, Maria Katarina Umiti., John E.H.J FoEh dan Henyy A. Manafe. (2023). Analisi Pengaruh Pendidikan, Pelatihan dan Disiplin Kerja terhadap Pengembangan Karir Melalui Kinerja Pegawai Sebagai Variabel Intervening (Kajian Studi Literatu Manajemen Sumber Daya Manusia). Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 4(5), 665-670. https://doi.org/10.38035/jimt.v4i5.1545.

Rahayu, Sri., Dahlia Dahlia. (2023). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja dan Komitmen Organisasi terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai. Jurnal Ekonomi dan Syariah, 6(1), 370–386. https://doi.org/10.36778/Jesya.V6i1.925.

Ramadhan, Muhammad., dan Suharni Rahayu. (2023). Pengaruh Budaya Organisasi dan Kompensasi terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. Bereau Veritas Consumer Indonesia. Jurnal ASIK: Jurnal Administrasi, Bisnis Ilmu Manajemen dan Kependidikan, 1(3), 80-90. https://doi.org/10.59639/asik.v1i3.3.3

Rivai. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Edisi ke-7. Depok: PT. Raja Grafindo.

Rivai. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan dari Teori ke Praktek. Cetakan Pertama. Jakarta: Murai Kencana.

Robbins, Stephen P., dan Mary Coulter. (2016). Manajemen Jilid 1 Edisi 13, Alih Bahasa: Bob Sabran dan Devri Bardani P, Erlangga, Jakarta.

Robbins. (2015). Perilaku Organisasi, Edisi 16. Jakarta: Salemba Empat.

Sari, Veni Wulan., Muhamad Aziz Firdaus, dan Rachmatullaily Tinakartika Rinda. (2020). Motivasi dan Prestasi Kerja terhadap Pengembangan Karir Karyawan. Manager: Jurnal Ilmu Manajemen, 3(1), 141-145.

Sedarmayanti. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Refika Aditama.

Sigit, Suprianto., Efendi Sugito, dan Edi Sugiono. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi dan Disiplin Kerja terhadap Pengembangan Karir Serta Dampaknya terhadap Kinerja Karyawan Lembaga Layanan Pemasaran Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Llp-Kukm). Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 4(1), 163–175. https://doi.org/10.32670/Fairvalue.V4ispesial Issue 1.602.

Subhan, Muh., dan Muhammad Yusuf. (2020). Pengaruh Disiplin Kerja dan Budaya Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Pegawai pada Kantor Camat Wawo Kabupaten Bima. Maker: Jurnal Manajemen, 6(1), 13-19. https://doi.org/10.37403/mjm.v6i1.136.

Sujarweni, V. Wiratna. (2014). Metode Penelitian: Lengkap, Praktis dan Mudah Dipahami. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Suparyadi. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia Menciptakan Keunggulan Bersaing Berbasis Kompetensi SDM. Yogyakarta: CV. Andi Offset.

Suryani, Ni Kadek., dan John E.H.J. FoEh. (2018). Kinerja Organisasi. Deepublish. Kaliriung, Yogyakarta.

Suryati, Lili. (2022). Pengaruh Budaya Organisasi, Disiplin Kerja, Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT. Citra Sawit Abadi. Jurnal Ilmiah, 10(2), 40-52. https://Ijcoreit.Org/Index.Php/Coreit/Article/View/321.

Sutrisno, Edy. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Kedelapan. Jakarta: Prenadamedia Group.

Tambun, Lyandru Togumulia. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Budaya Organisasi melalui Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan DI PT. Anjur Nauli Medan. Jurnal Ilmah Akomodasi Agung, 7(1), 18-29. https://doi.org/10.51827/jiaa.v7i1.46.

Waskito, Meindro., dan Sri Sumarni. (2023). Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Kerja, terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. MNC Sekuritas. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 5(2), 315-28. https.//doi.org/10.34005/kinerja.v5i02.2726.

Downloads

Published

2024-04-17

How to Cite

Makun, I., & John E. H. J. FoEh. (2024). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja dan Budaya Organisasi Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Terhadap Pengembangan Karir (Kajian Studi Literatur Manajemen Sumber Daya Manusia). JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL, 5(3), 183–192. https://doi.org/10.38035/jmpis.v5i3.1893