Analisis Keamanan Data Pribadi pada Pengguna E-Commerce: Ancaman, Risiko, Strategi Kemanan (Literature Review)
DOI:
https://doi.org/10.31933/jimt.v4i5.1541Keywords:
Keamanan Data, Ancaman, Risiko, Strategi KeamananAbstract
E-commerce merupakan salah satu kegiatan perdagangan yang dilakukan secara online dengan memanfaatkan internet dalam bisnisnya. Karena penggunaan e-commerce semakin berkembang seiring dengan kemajuan teknologi, hal ini memungkinkan terjadinya kejahatan yang merugikan. Penggunaan data pribadi dalam e-commerce yang rentan terhadap serangan cyber. Artikel ini berfokus pada pemeriksaan bagaimana tindakan, risiko, dan strategi keamanan yang dijelaskan berdampak pada keamanan data pribadi pengguna e-niaga. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan kajian pustaka (Library Research). Hasil penelitian menunjukkan bahwa ancaman, risiko, dan strategi keamanan berpengaruh terhadap keamanan data pribadi pengguna e-commerce. Artikel ini diharapkan dapat berkontribusi dalam pengembangan keamanan data pribadi bagi pengguna e-commerce.
References
Ali, H., & Limakrisna. (2013). Metode Penelitian Petunjuk Praktis untuk Memecahkan Masalah Bisnis, Penyusunan Skripsi, Tesis, Disertasi.
Batmetan, J. R., Hensy, W., Leyri.N, & Avandi E.U. (2019). Pengaruh Perilaku Cyber Crime Terhadap Pengguna Aplikasi E -ommerce.
Chris, N., Susanti, T., Donglas, N., Yantson, C., & Vincent. (2021). Pengaruh Kesadaran Keamanan Informasi dan Privasi Jaringan Sosial Terhadap Perilaku Perlindungan Privasi pada Para Pengguna Jaringan Sosial. Jurnal Ilmu Komunikasi, 7(2), 170–184.
Djafar, W., & Komarudin, A. (2014). Perlindungan Hak Atas Privasi Di Internet-Beberapa Penjelasan Kunci . ELSAM.
Gull, H., Saeed, S., Iqbal, S. Z., Bamarouf, Y. A., Alqahtani, M. A., Alabbad, D. A., Saqib, M., Qahtani, S. H. Al, & Alamer, A. (2022). An Empirical Study of Mobile Commerce and Customers Security Perception in Saudi Arabia. Electronics, 11(3).
Mustika, L. (2020). Implementasi Algoritma AES Untuk Pengamanan Login Dan Data Customer Pada E-Commerce Berbasis Web. 7(1).
Nafi’ah, R. (2020). PELANGGARAN DATA DAN PENCURIAN IDENTITAS PADA E-COMMERCE. CyberSecurity Dan Forensik Digital, 3(1), 7–13.
Nugroho, I. I., Pratiwi, R., & Zahro, S. R. A. (2021). OPTIMALISASI PENANGGULANGAN KEBOCORAN DATA MELALUI REGULATORY BLOCKCHAIN GUNA MEWUJUDKAN KEAMANAN SIBER DI INDONESIA . Toggle Navigation Ikatan Penulis Mahasiswa Hukum Indonesia Law Journal, 1(2).
Pratama, B. A., Rani, M., & Nuraini, L. (2022a). PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP DATA PRIBADI KONSUMEN E-COMMERCE (Kajian Terhadap Kebijakan Privasi Shopee, Tokopedia, dan Lazada). Student Online Journal (SOJ) UMRAH-Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 3(1), 766–774.
Pratama, B. A., Rani, M., & Nuraini, L. (2022b). PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP DATA PRIBADI KONSUMEN E-COMMERCE (Kajian Terhadap Kebijakan Privasi Shopee, Tokopedia, dan Lazada). Student Online Journal (SOJ), 3(1), 766–774.
Raihan, M. (2023). PERLINDUNGAN DATA DIRI KONSUMEN DAN TANGGUNGJAWAB MARKETPLACE TERHADAP DATA DIRI KONSUMEN (STUDI KASUS: KEBOCORAN DATA 91 JUTA AKUN TOKOPEDIA) . Jurnal Inovasi Penelitian, 3(10).
Ramadhan, I. H., & Nurnawati, E. K. (2022). ANALISIS ANCAMAN PHISHING DALAM LAYANAN E-COMMERCE.
Rohmah, R. N. (2022). Upaya Membangun Kesadaran Keamanan Siber pada Konsumen E-commerce di Indonesia. Cendikia Niaga, 6(1), 1–11.
Sabadmin. (2020). Dampak Positif dan Negatif E Commerce.
Saputra, I. G. N. I., Sasmita, G. M. A., & Wiranatha, A. A. K. A. C. (2017). Pengembangan Sistem Keamanan untuk E-commerce. Jurnal Ilmiah Merpati (Menara Penelitian Akademika Teknologi Informasi), 5(1).
Wajong, A. M. R., & Putri, C. R. (2010). Keamanan Dalam Electronic Commerce. Binus Journal Publishing, 1(2).
Wicaksana, R. H., Munandar, A. I., & Samputra, P. L. (2020). Studi Kebijakan Perlindungan Data Pribadi dengan Narrative Policy Framework: Kasus Serangan Siber Selama Pandemi Covid-19 . Jurnal IPTEK-KOM (Jurnal Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi Komunikasi), 22(2).
Yazdanifard, R., Edres, N. A.-H., & Seyedi, A. P. (2011). Security and Privacy Issues as a Potential Risk for Further Ecommerce Development . International Conference on Information Communication and Management , 16, 23–27.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwaJurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT).