KOMPETENSI GURU DALAM MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TEKHNOLOGI, INFORMASI DAN KOMUNIKASI PADA MASA PANDEMI COVI-19 DI MIS DARUSSALAM KEC. JELUTUNG KOTA JAMBI

Authors

  • Rahmadhon Rahmadhon Universitas Jambi, Indonesia
  • Amirul Mukminin Universitas Jambi, Indonesia
  • Muazza Muazza Universitas Jambi, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jmpis.v2i1.555

Keywords:

Kompetensi guru, Media pembelajaran, Tekhnologi Informasi dan Komunikasi, Pandemi Covid-19.

Abstract

Pandemi Covid-19 telah mempengaruhi  tatanan kehidupan dari berbagai hal termasuk pendidikan. Dampak dari Covid-19 dibidang pendidikan mengharuskan siswa belajar dari rumah (BDR). Meski belajar dari rumah proses pembelajaran harus tetap berlangsung. Guru dituntut untuk melek tekhnologi dan mampu menggunakan media pembelajaran berbasis tekhnologi, informasi dan komunikasi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitattif yang bertujuan untuk mengetahui kompetensi guru dalam menggunakan media pembelajaran berbasis tekhnologi, informasi dan komunikasi dan untuk mengetahui kendala guru dalam menggunakan media pembelajaran berbasis tekhnologi, informasi dan komunkasi. Simpulan dari penelitian ini adalah bahwa kompetensi guru dalam menggunakan media pembelajaran berbasis TIK pada masa Pandemi Covid-19 sudah cukup baik, hal ini ditandai dengan bahwa guru sudah mengetahui apa itu perangkat  yang berhubungan dengan TIK, seperti computer, laptop dan juga jaringan internet. Mereka sudah bisa mengoperasikannya. Didalam memberikan materi dan tugas pada masa pandemic Covid-19 ini guru di MI Darussalam sudah menggunakan media pembelajaran berbasis TIK , seperti dengan cara merekam suara, merekam video, menggunakan  google meeting maupun zoom meeting, dan para guru juga menggunakan google form untuk melakukan penilaian.

References

Adisel, Gawdy, A. P. (2020). Penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Sistem Manajemen Pembelajaran pada masa Pandemi Covid 19. ALIGNMENT?: Journal of Administration and Educational Management, 3(1), 1–10. https://journal.ipm2kpe.or.id/index.php/ALIGNMENT/article/view/1291
Astini, N. K. S. (2020). Pemanfaatan teknologi informasi dalam pembelajaran tingkat sekolah dasar pada masa pandemi covid-19. Jurnal Lembaga Penjaminan Mutu STKIP Agama Hindu Amlapura, 11(2), 13–25.
Asyhar Rayandra, 2012. Kreatif Mengembangkan Media Pembelajaran. Jakarta : Referensi Jakarta
Batubara, D. S. (2017). Kompetensi Teknologi Informasi dan Komunikasi Guru SD/MI (Potret, Faktor-faktor, dan Upaya Meningkatkannya). Muallimuna, 3(1), 48–65.
Dimiyati, Mujiono, 2002. Belajar Dan Pembelajaran. Jakarta : Rineka Cipta
Hanafiah, Suhana, 2012. Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung : Refika Aditama
Haris Budiman. (2014). Peran Teknologi Informasi Dan Komunikasi Dalam Pendidikan. Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, 8(I), 31–43.
Herliandry, L. D., Nurhasanah, Suban, M. E., & Heru, K. (2020). Transformasi Media Pembelajaran Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Teknologi Pendidikan, 22(1), 65–70. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/jtp
Hosnan M, 2016. Etika Profesi Pendidik. Pembinaan dan Pemantapan Kinerja Guru, Kepala Sekolah, serta Pengawas Sekolah. Bogor : Ghalia Indonesia
Jajat Sudrajat. (2020). Kompetensi Guru Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Riset Ekonomi Dan Bisnis, 13(1), 100–110. http://journals.usm.ac.id/index.php/jreb
Muakhirin, B. (2015). Peningkatan Hasil Belajar Ipa Melalui Pendekatan Pembelajaran Inkuiri Pada Siswa Sd. Jurnal Ilmiah Guru Caraka Olah Pikir Edukatif, 0(1).
Muhson, A. (2010). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Tekhnologi Informasi. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, Vol VIII. No.2 Tahun 2010 Hal 1- 10. VIII(2).
Munir, 2017. Pembelajaran Digital. Bandung : Alfabeta
Nizar,S; dan Hasibuan,Z.E 2018. Pendidik Ideal. Bangunan Character Building. Depok : Prenadamedia Group
Nurdiansah, A. (2017). Studi Kompetensi Guru Dalam Memanfaatkan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi Dan. 72.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia, 2007. Standar Kualifikasi Akademik Dan Kompetensi Guru. Jakarta

Downloads

Published

2021-05-23

How to Cite

Rahmadhon, R., Mukminin, A. ., & Muazza, M. . (2021). KOMPETENSI GURU DALAM MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TEKHNOLOGI, INFORMASI DAN KOMUNIKASI PADA MASA PANDEMI COVI-19 DI MIS DARUSSALAM KEC. JELUTUNG KOTA JAMBI. JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL, 2(1), 375–388. https://doi.org/10.38035/jmpis.v2i1.555