FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KARYAWAN: GAJI, UPAH DAN TUNJANGAN (LITERATURE REVIEW AKUTANSI MANAJEMEN)

Authors

  • Nazwa Shyreen A Fakultas Ekonomi, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Achmad Fauzi Fakultas Ekonomi, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Lita Oktarina Fakultas Ekonomi, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Fiqih Aditya A Fakultas Ekonomi, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Berliana febrianti Fakultas Ekonomi, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Aulia asmarani Fakultas Ekonomi, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

DOI:

https://doi.org/10.38035/jemsi.v3i4.978

Keywords:

Kinerja Karyawan, Gaji, Upah dan Tunjangan

Abstract

Artikel ilmiah sebelumnya sangat erat kaitannya dan penting dengan teori dan fenomena karena memiliki fungsi penguat dengan variabel-variabel dalam penelitian atau artikel ilmiah yang akan ditulis. Artikel ini akan membahas mengenai beberapa faktor yang dapat mempengaruhi Kinerja Karyawan, faktor faktor tersebut diantaranya yaitu: Gaji, Upah dan Tunjangan, sebuah kajian literatur Akuntansi Manajemen. Tujuan dari penulisan artikel ini yaitu untuk menciptakan hipotesis pengaruh antar variabel yang dapat digunakan pada riset selanjutnya. Hasil dari artikel literature review ini yaitu: 1)Gaji berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan; 2)Upah berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan; dan 3)Tunjangan berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan.

References

Abbe, M., & Nuralam, A. R. (2020). Pengaruh Tunjangan Kinerja, Motivasi Dan Disiplin Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Otoritas Pelabuhan Utama Makassar. Journal of Management Science (JMS), 1(1). https://doi.org/10.52103/jms.v1i1.107
Ali, H., & Limakrisna, N. (2013). Metodologi Penelitian (Petunjuk Praktis untuk Pemecahan Masalah Bisnis, Penyusunan Skripsi, Tesis, dan Disertasi). Yogyakarta: Deepublish.
Amina, R., & Wadhan, W. (2016). Pengaruh Tunjangan Karyawan terhadap Kinerja Karyawan di Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) Bakti Artha Sejahtera (BAS) Sampang. IQTISHADIA: Jurnal Ekonomi & Perbankan Syariah, 3(1). https://doi.org/10.19105/iqtishadia.v3i1.1058
Anhar, B., Soehardi, & Taupiq, A. (2021). Korelasi Gaji, Disiplin Kerja dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen, 13(1).
Arianto, N., & Kurniawan, H. (2020). Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(3). https://doi.org/10.32493/jjsdm.v3i3.4869
Bukhori, M. (2018). Pengaruh Gaji Dan Displin Kerja Terhadap Motivasi Kerja Dan Kinerja Karyawan. Jurnal Akademika, 16(1).
Efendi, F., & Tamami, S. (2017). Pengaruh Tingkat Upah, KEsejahteraan, dan Loyalitas terhadap Kinerja KAryawan pada PT. Angkasa Engineers Indonesia. EQUILIBIRIA, 4.
Fanda, N. M., & Slamet, M. R. (2019). PENGARUH GAJI, JAM KERJA FLEKSIBEL DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN DI KOTA BATAM. JOURNAL OF APPLIED MANAGERIAL ACCOUNTING, 3(1). https://doi.org/10.30871/jama.v3i1.965
Fauzi, D. A. (n.d.). KOMPETENSI DAN KOMITMEN ORGANISASI KAITANYA PADA MOTIVASI DAN KINERJA PEGAWAI. KOMPETENSI DAN KOMITMEN ORGANISASI KAITANYA PADA MOTIVASI DAN KINERJA PEGAWAI.
Fauziah, F., & Ratna, R. (2018). UPAH, JENIS KELAMIN DAN USIA TERHADAP PRODUKSIVITAS KERJA KARYAWAN PADA INDUSTRI KECIL DI KABUPATEN ACEH UTARA (Studi Kasus Industri Kecil Konveksi). Jurnal Ekonomi Pertanian Unimal, 1(1). https://doi.org/10.29103/jepu.v1i1.525
Haeruddin, M. I. M. (2017). Pengaruh Gaji dan Insentif terhadap Kinerja Karyawan dan Organisational Citizenship Behaviour ( OCB ) pada Hotel Grand Clarion di Makassar. Aplikasi Manajemen Ekonomi Dan Bisnis, 2(1).
Hambali, A. (2019). PENGARUH KEPEMIMPINAN, PROSEDUR KERJA, DAN GAJI KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS PADA UD RIZKY). JURNAL AGREGAT.
Harahap, J. M., & Hasibuan, M. I. (2021). Pengaruh Pemberian Reward Dan Tunjangan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Binanga Mandala Labuhanbatu Selatan Sumatera Utara. Kapital: Jurnal …, 03(02).
Hasni, N. (2020). Pengaruh Gaji Terhadap Peningkatan Kinerja Karyawan. IIdikti9.Id, 4(Oktober).
Herlina, V. (2020). PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN. JURNAL ADMINISTRASI NUSANTARA, 3(1). https://doi.org/10.51279/jan.v3i1.114
I P. A. Septiawan, K. K. H. (2016). Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen Indonesia, 4(1).
Jufrizen, J. (2017). Efek Mediasi Kepuasan Kerja Pada Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal IImiah Manajemen Dan Bisnis, 17(01).
Kaiyeli, N. (2021). PENGARUH KOMPENSASI, PENGALAMAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) PADA DINAS PEKERJAAN UMUM DAERAH KABUPATEN SIGI. Jurnal Ekonomi Trend, 7(1). https://doi.org/10.31970/trend.v7i1.172
Kristiana, A., Syaifulloh, M., & Riono, S. B. (2021). Analisa Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan Di Rsu Islami Mutiara Bunda. Value?: Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 16(1).
Kurniawan, P., & Susanto, N. (2021). PENGARUH PELATIHAN KERJA DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ISS INDONESIA. Jurnal Arastirma, 1(2). https://doi.org/10.32493/arastirma.v1i2.12365
Lasiyanti, T. Pido, S. A., & Mobonggi, A. H. (2019). Pengaruh Tunjangan Kinerja dan Motivasi Terhadap Produktivitas Kinerja Pegawai Iain Sultan Amai Gorontalo. Irfani, 15(1). https://doi.org/10.30603/ir.v15i1.1187
Lube, F., Kalangi, J. B., & Tolosang, K. D. (2021). Analisis Pengaruh Upah Minimum Dan PDRB Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 21(03).
Magfiroh, M., & Tajriani, D. T. (2022). Pengaruh Upah terhadap Kinerja Karyawan pada CV. Lumintu Perdana Kec. Ciwaringin Kabupaten Cirebon. Jurnal Impresi Indonesia, 1(3). https://doi.org/10.36418/jii.v1i3.38
Mas’Ud, F. (2004). Survai diagnosis organisasional konsep dan aplikasi. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Masfi, A., & Soliha. (2020). Pengaruh Motivasi, Gaji dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Perawat (Systematic Review). Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan, 11(2).
Muhdi, M. I., Utari, W., & Hartati, C. S. (2019). Pengaruh Gaji Dan Tunjangan Terhadap Kinerja Karyawan Yayasan Pendidikan Pondok Pesantren Al-Asy’Ariyyah Bojonegoro. Jurnal Manajerial Bisnis, 2(3).
Ningsih, A. D. (2021). Pengaruh Tunjangan Kinerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara Polda Sumatera Selatan. Tanah Pilih, 1(2). https://doi.org/10.30631/tpj.v1i2.803
Oktavia, A. (2021). Analisis Gaji, Tunjangan Dan Fasilitas Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Daerah Kabupaten Nganjuk. Otonomi, 21(April).
Panigoro, S., Worang, F., & Uhing, J. (2016). Pengaruh Perencanaan, Pengembangan Karir dan Tingkat Upah terhadap Kinerja Karyawan pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Manado. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 16(02).
Panjojo, H. (n.d.). Ranu dan Suad, Husnan, 2005, Manajemen Personalia. BPFE. Yogyakarta.
Pramika, D., & Sari, N. (2017). PENGARUH KOMUNIKASI DAN GAJI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. FINANSIA MULTI FINANCE PALEMBANG. Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Ekonomi Akuntansi, 1(1). https://doi.org/10.31851/neraca.v1i1.1163
Pusparani, M. (2021). FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA PEGAWAI (SUATU KAJIAN STUDI LITERATUR MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA). Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 2(4). https://doi.org/10.31933/jimt.v2i4.466
Puspita, R. (2018). Pengaruh pengetahuan kerja, kemampuan kerja dan pengalaman kerja terhadap kinerja karyawan PT. Muslimat Nusantara Utama Kabupaten Malang. Management and Business Review, 2(1). https://doi.org/10.21067/mbr.v2i1.4732
Rahayu, D., Firdaus, M. A., & Rinda, R. T. (2019). Pengaruh lingkungan kerja dan upah kerja terhadap kinerja karyawan PT. Campina Ice Cream Industry Tbk. Manager?: Jurnal Ilmu Manajemen, 2(4).
Rahayu, D., Firdaus, M. A., & Rinda, R. T. (2020). PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN UPAH KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN. Manager?: Jurnal Ilmu Manajemen, 2(4). https://doi.org/10.32832/manager.v2i4.3816
Riana, N., Fajri, K., & Alsyaumi, K. (2017). PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI KAMPUNG BATU MALAKASARI TEKTONA WATERPARK KABUPATEN BANDUNG. Tourism Scientific Journal, 2(1). https://doi.org/10.32659/tsj.v2i1.15
riskiansyah, m. (2017). Pengaruh upah karyawan terhadap kinerja karyawan bagian lapangan pada toko classic dalam perspektif islam. Jurnal Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam UIN Raden Fattah, 1(1).
Rivai, V. (2016). Manajemen sumber daya manusia untuk perusahaan.
Rohim, A. (2018). Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Karyawan. Journal of Chemical Information and Modeling, 20(9).
Saleh, S., & Darwis, M. (2016). PENGARUH TUNJANGAN KINERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BAUK UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR. Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Publik, 5(2). https://doi.org/10.26858/jiap.v5i2.1764
Sampurno, B., Sumadi, S., & ... (2020). Pengaruh Gaji, Tunjangan, Dan Bonus Terhadap Motivasi Kerja dan Kinerja Karyawan PT. BPD Jawa Timur Jember. … Sains Manajemen Dan …, 10(2).
Saroinsong, S. (2014). Pengaruh Tunjangan Tambahan Penghasilan (TTP) Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) Di Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Tomohon. Jurnal Manajemen Dan Bisnis.
Septiadi, M. D., Marnisah, L., & Handayani, S. (2020). Pengaruh Motivasi terhadap Kinerja Karyawan PT Brawijaya Utama Palembang. Jurnal Nasional Manajemen Pemasaran & SDM, 1(01). https://doi.org/10.47747/jnmpsdm.v1i01.5
Simamora, H. (2004). Manajemen sumber daya manusia.
Subianto, M. (2016). Pengaruh Gaji Dan Insentif Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Serba Mulia Auto Di Kabupaten Kutai Barat. EJournal Administrasi Bisnis, 4(3).
Sulaeman, A., Suryani, N. L., Sularmi, L., & Guruh, M. (2021). Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Primacipta Graha Sentosa Di Jakarta. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 4(2). https://doi.org/10.32493/jjsdm.v4i2.9082
Sumarlin, S., & Ritonga, S. (2010). Analisis Hubungan Tingkat Upah Tinggi Terhadap Produktivitas di Indonesia. Jurnal Mepa Ekonomi USU.
Supriyadi, M. Y., & Feranita, N. V. (2019). Pengaruh Upah dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan CV Multi Bangunan Jember. Majalah Ilmiah ….
Suwarto, S. (2020). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kinerja Pegawai. Eksis: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 11(1). https://doi.org/10.33087/eksis.v11i1.180
Utomo, H., Rahayuningrum, C., Sutaryadi, & Ning, H. P. (2013). Pengaruh Gaji Dan Lingkungan Kerja Non Fisik Terhadap Kepuasan Kerja Guru Di Smk Penda 2 Karanganyar. Among Makarti, 3(11).
Wardani, E. S. (2009). Pengaruh kompensasi, keahlian dan motivasi Kerja terhadap prestasi kerja karyawan Pada PT. Pembangkitan jawa bali Unit pembangkitan Muara Tawar. Jurnal Manajemen, 41.
Wati, I. gusti A. S. P., Wulandari, N. L. A. A., & Suputra, G. A. (2021). Peran Kepuasan Memediasi Pengaruh Tunjangan Kinerja Terhadap Kinerja Perangkat Desa Se-Kecamatan Abiansemal. Widya Amrita, 1(2).
Widhianingrum, W. (2017). Pengaruh Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan BRI Syariah Magetan. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 3(03). https://doi.org/10.29040/jiei.v3i03.124
Winarni. (2013). Pengaruh Gaji Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Perpustakaan Dan Arsip Kota Salatiga Melalui Variabel Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening. Among Makarti, 6(11).

Downloads

Published

2022-04-30

How to Cite

Shyreen A, N., Achmad Fauzi, Lita Oktarina, Fiqih Aditya A, Berliana febrianti, & Aulia asmarani. (2022). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KARYAWAN: GAJI, UPAH DAN TUNJANGAN (LITERATURE REVIEW AKUTANSI MANAJEMEN). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(4), 463–473. https://doi.org/10.38035/jemsi.v3i4.978

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>