Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Prestasi Belajar Taruna: Disiplin Belajar, Kemandirian Belajar, dan Motivasi Belajar
DOI:
https://doi.org/10.31933/jemsi.v4i4.1505Keywords:
Prestasi Belajar Taruna, Disiplin Belajar, Kemandirian Belajar, Motivasi BelajarAbstract
Penelitian terdahulu yang relevan merupakan hal yang sangat penting dalam penulisan artikel ilmiah. Riset tersebut digunakan untuk menunjang landasan teori dan fenomena pengaruh atau hubungan antar variable. Artikel ini mengulas aspek - aspek yang memengaruhi prestasi belajar, yaitu disiplin belajar, kemandirian belajar, dan motivasi belajar, dalam suatu pembahasan studi literatur teknologi pendidikan. Tujuan dari penulisan artikel ini adalah untuk menyusun hipotesis pengaruh antar variabel yang berguna pada riset selanjutnya. Artikel literature review ini menghasilkan: 1) disiplin belajar memengaruhi prestasi belajar dengan sangat baik; dan 2) kemandirian belajar memengaruhi prestasi belajar dengan sangat baik; 3) motivasi belajar memengaruhi prestasi belajar dengan sangat baik.
References
Adawiyah, W., Basri, M., & Nur, H. (2018). Pengaruh Kedisiplinan Belajar terhadap Prestasi Belajar Murid Kelas V SD Negeri Sumanna Kecamatan Tamalate Kota Makassar. JKPD (Jurnal Kajian Pendidikan Dasar), 2(1), 234. https://doi.org/10.26618/jkpd.v2i1.1083
Ali, M., & Asrori, M. (2006). Psikologi Remaja?: Perkembangan Peserta Didik. Bumi Aksara.
Arlieny, Pinta Kurnia Rizki, A., & Suryatiningsih, T. (2020). Hubungan Motivasi, Disiplin dan Komunikasi Internal dengan Prestasi Belajar Taruna Balai Pendidikan dan Pelatihan Transportasi Darat Palembang. The Asia Pacific Journal of Management, 7(1), 1–6.
Basuki, K. H. (2015). Pengaruh Kecerdasan Spiritual dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 5(2), 120–133. https://doi.org/10.30998/formatif.v5i2.332
Bungsu, T. K., Vilardi, M., Akbar, P., & Bernard, M. (2019). Pengaruh Kemandirian Belajar terhadap Hasil Belajar Matematika di SMKN 1 Cihampelas. Journal on Education, 1(2), 382–389.
Chaerunisa, Z., & Latief, J. (2021). Pengaruh Disiplin Belajar Terhadap Prestasi Belajar IPS di Sekolah Dasar. Edukatif?: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(5), 2952–2960. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i5.1043
Cleopatra, M. (2015). Pengaruh Gaya Hidup dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 5(2), 168–181. https://doi.org/10.30998/formatif.v5i2.336
Dewi, N., Asifa, S. N., & Zanthy, L. S. (2020). Pengaruh Kemandirian Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika. PYTHAGORAS?: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 9(1), 48–54.
Dimyati, & Mujiono. (1999). Belajar dan pembelajaran. Rineka Cipta.
Djazari, M., & Sagoro, E. M. (2011). Evaluasi Prestasi Belajar Mahasiswa Program Kelanjutan Studi Jurusan Pendidikan Akuntansi Ditinjau Dari Ipk D3 Dan Asal Perguruan Tinggi. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 9(2), 103–112. https://doi.org/10.21831/jpai.v9i2.970
Effendi, E., Mursilah, M., & Mujiono, M. (2018). Korelasi Tingkat Perhatian Orang Tua dan Kemandirian Belajar dengan Prestasi Belajar Siswa. Titian Ilmu: Jurnal Ilmiah Multi Sciences, 10(1), 17–23. https://doi.org/10.30599/jti.v10i1.131
Hamdu, G., & Agustina, L. (2011). Pengaruh Motivasi Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar IPA Di Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan, 12(1), 81–86.
Jannah, D. M., Hidayat, M. T., Ibrahim, M., & Kasiyun, S. (2021). Pengaruh Kebiasaan Belajar dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(5), 3378–3384. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/1350
Khumaero, lathifah alKhumaero, & Arie, S. (2017). Pengaruh Gaya Belajar Guru, Disiplin Belajar, Dan Teman Sebaya Terhadap Prestasi Belajar. Economic Education Analysis Journal, 1(1), 18–23.
Lestari, S. (2017). Pengaruh Motivasi Belajar Taruna Dan Kompetensi Dosen Terhadap Prestasi Belajar Taruna di Politeknik Penerbangan Surabaya. Jurnal Penelitian, 2(3), 212–222. https://doi.org/10.46491/jp.v2e3.100.212-222
Lomu, L., & Widodo, S. A. (2018). Pengaruh Motivasi Belajar dan Disiplin Belajar terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika Etnomatnesia, 0(0), 745–751.
Marpaung, J. (2016). Pengaruh Gaya Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa. KOPASTA: Jurnal Program Studi Bimbingan Konseling, 2(2), 13–17. https://doi.org/10.33373/kop.v2i2.302
Meggison, M. B. (2006). Small Business Management (McGraw-Hill (ed.)).
Muawanah, E. I., & Muhid, A. (2021). Strategi Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Selama Pandemi Covid – 19?: Literature Review. Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undiksha, 12(1), 90–98. https://doi.org/10.23887/jjbk.v12i1.31311
Mukhtar, A., & MD, L. (2020). Pengaruh Kompetensi Guru Terhadap Kinerja Guru Dan Prestasi Belajar Siswa Di Kota Makassar. Idaarah: Jurnal Manajemen Pendidikan, 4(1), 1. https://doi.org/10.24252/idaarah.v4i1.13899
Mulyaningsih, I. E. (2014). Pengaruh Interaksi Sosial Keluarga, Motivasi Belajar, dan Kemandirian Belajar terhadap Prestasi Belajar. Jurnar Pendidikan Dan Kebudayaan, 20(4), 441–451.
Ningsih, R., & Nurrahmah, A. (2016). Pengaruh Kemandirian Belajar dan Perhatian Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 6(1), 73–84. https://doi.org/10.30998/formatif.v6i1.754
Nugroho, R. E., & Sami’a, W. (2016). Pengaruh pembinaan disiplin dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar taruna balai pendidikan dan pelatihan ilmu pelayaran (BP2IP) Tangerang. Jurnal Sains Manajemen, 2(2), 55–57.
Prijodarminto, soegeng. (1993). Disiplin kiat menuju sukses (2nd ed.). Pradnya Paramita.
Purbiyanto, R., & Rustiana, A. (2018). Pengaruh Disiplin Belajar, Lingkungan Keluarga, dan Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar Siswa. Economic Education Analysis Journal, 7(1), 341–361. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eeaj
Radix Agustiono, R. M., & S.P, A. R. (2017). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Taruna Manajemen Transportasi Udara Angkatan II di Politeknik Penerbangan Surabaya. Jurnal Penelitian, 2(3), 223–229. https://doi.org/10.46491/jp.v2e3.103.223-229
Rahayu, F. (2018). Pengaruh kemandirian belajar, minat belajar, disiplin belajar dan lingkungan belajar terhadap hasil belajar siswa. SOCIA: Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial, 15(2), 212–221. https://doi.org/10.21831/socia.v15i2.22680
Sardiman, A. . (1994). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar (5th ed.). Raja Grafindo.
Septiyaningsih, S. (2017). Pengaruh Aktivitas Belajar dan Kemandirian Belajar terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Dan Ekonomi, 6(3), 267–275. https://journal.student.uny.ac.id/index.php/ekonomi/article/view/7152
Slameto. (2015). Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya (6th ed.). Rineka Cipta.
Suhendri, H. (2015). Pengaruh Metode Pembelajaran Problem Solving terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau dari Kemandirian Belajar. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 3(2), 105–114. https://doi.org/10.30998/formatif.v3i2.117
Suprihartini, Y. (2018). Pengaruh Motivasi Belajar dan Sarana Prasarana Pendidikan Terhadap Prestasi Belajar Taruna Teknik Penerbangan pada Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia. Jurnal Ilmiah Aviasi Langit Biru, 11(1), 52–58. https://journal.ppicurug.ac.id/index.php/jurnal-ilmiah-aviasi/article/view/202
Suryabrata, S. (1987). Pengembangan tes hasil belajar (1st ed.). Rajawali.
Tahar, I., & Enceng. (2006). Hubungan Kemandirian Belajar dan Hasil Belajar pada Pendidikan Jarak Jauh. Jurnal Pendidikan Terbuka Dan Jarak Jauh, 7(2), 91–101.
Wahab, R. (2018). Psikologi Belajar (2nd ed.). Rajawali Pres.
Widana, N. N. W. S. S. (2016). Pengaruh Disiplin Belajar dan Lingkungan Keluarga Terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Singaraja. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 4(2), 10–20. https://doi.org/10.23887/ekuitas.v4i2.12788
Yulianti, P., & Fitri, M. E. Y. (2016). Evaluasi Prestasi Belajar Mahasiswa Terhadap Perilaku Belajar Dan Lingkungan Belajar Mahasiswa Perguruan Tinggi Kota Padang. UNES Journal of Social And Economics Research, 1(2), 028. https://doi.org/10.31933/ujser.1.2.028-044.2016https://doi.org/10.14738/abr.612.5644
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI).