Pengaruh Beban Kerja Dan Budaya Kerja terhadap Kinerja Pegawai Melalui Disiplin Kerja sebagai Variabel Mediasi (Suatu Kajian Studi Literatur Manajemen Sumberdaya Manusia)

Authors

  • Nikodemus Ola Klobor Universitas Katolik Widya Mandira Kupang
  • Henny A. Manafe Universitas Katolik Widya Mandira Kupang
  • Stanis Man Universitas Katolik Widya Mandira Kupang
  • Jou Sewa Adrianus Universitas Katolik Widya Mandira Kupang

DOI:

https://doi.org/10.31933/jemsi.v4i2.1317

Keywords:

Kinerja Pegawai, Disiplin Kerja ,Beban Kerja, Budaya Kerja

Abstract

riset sebelumnya yang memiliki keterkaitan memiliki kesesuaian yang bermanfaat bagi riset selanjutnya, terkhusus artikel yang mengulas perihal pengaruh dari masing-masing atau faktor lainnya yang ikut serta dalam memengaruhi variabel tersebut. Riset ini mengulas perihal kajian pustaka faktor sehingga bisa berimbas ke kinerja pegawai, tepatnya ialah disiplin kerja yang dijadikan variabel intervening, beban kerja, dan budaya kerja. Riset ini penulis rancang agar bisa menentukan hipotesis yang berimbas ke setiap variabel untuk riset selanjutnya. Hasil yang didapat ialah: 1) Beban kerja memberi dampak positif dan cukup penting terhadap disiplin kerja; 2) Budaya kerja memberi dampak positif dan cukup penting terhadap disiplin kerja; 3) Beban kerja memberi dampak positif dan cukup penting terhadap kinerja pegawai; 4). Budaya kerja memberi dampak positif dan cukup penting terhadap kinerja pegawai; 5). Disiplin kerja memberi dampak positif dan cukup penting terhadap kinerja pegawai; 6). Disiplin kerja mampu memediasi beban kerja yang berimbas ke kinerja pegawai; 7) Disiplin kerja mampu memediasi budaya kerja yang berimbas ke kinerja pegawai; 8) Beban kerja dan budaya kerja secara bersamaan berpengaruh positif maupun bermakna bagi kinerja karyawan.

References

Adha, R. N., Qomariah, N., & Hafidzi, A. H. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja, Budaya Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dinas Sosial Kabupaten Jember. Jurnal Penelitian IPTEKS, 4(1), 47. https://doi.org/10.32528/ipteks.v4i1.2109
Ali, Sobia & Yasir Aftab Farooqi. 2014. Effect of Work Overload on Job Satisfaction, Effect of Job Satisfaction on Employee Performance and Employee Engagement (A Case of Public Sector University of Gujranwala Division). Vol 5(8)
Ardianto, Y. D. (2017). Analisis Pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan: Studi Kasus pada Karyawan Divisi Fabrikasi Direktorat Produksi PT. Industri Kereta Api (PT Inka) Madiun. Fakultas Ekonomi. Daerah Istimewa Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma.
Blikololong Mikael Laba. dan FoEh John EHJ, 2022. ANALISIS Perencanaan Sumber Daya manusia, Penempatan Pegawai dan Analisis pekerjaan terhadap Kinerja Pegawai pada Pemerintah Kota Kupang Kecamatan Maulafa. JEMSI, – Dinasti review. | ISSN 2686-4916
Bukit, B., Malusa, T., & Rahmat, A. (2017). Pengembangan Sumber Daya Manusia: Teori, Dimensi Penguku- ran, dan Implementasi dalam Organisasi. Yogyakarta: Zahir Publishing.
Chodriyah, L. (2015). Analisis Pengaruh Motivasi, Disiplin Kerja, dan Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Cito Putra Utama Cabang Semarang. Fakultas Ekonomi & Bisnis. Semarang: Universitas Dian Nus- wantoro.
Djamro, R. A., & Aprizal. (2019). Faktor-Faktor Berpengaruh Terhadap Kinerja Karyawan pada PT Garuda Indonesia Kantor Cabang Makassar. Movere Journal, 1(1), 79-92.
Kumarawati, R., Suparta, G., & Yasa, P. N. (2017). Pengaruh Motivasi terhadap Disiplin dan Kinerja Pegawai pada Sekretariat Daerah Kota Denpasar. JAGADHITA: Jurnal Ekonomi & Bisnis, 4(2), 63-75.
Mappasomba, Manrapi, R., & Nur, I. (2017). Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja terhadap Prestasi Kerja Karyawan pada PT PLN (Persero) Wilayah Sulselrabar. Economics Bosowa, 3(7), 110-123.
Maskut. (2014). Hubungan antara iklim organisasi dengan kinerja karyawan di Badan Perpustakaan dan Arsip Sidoarjo. Fakultas Psikologi dan Kesehatan. Surabaya: UIN Sunan Ampel Surabaya.
Ni Kadek Surryani dan John E.H.J. FoEh.2018. Kinerja Organisasi. Deepublish. Kaliurang, Yogyakarta
Ni Kadek Suryani dan John E.H.J FoEh.2019. Manajemen Sumberdaya Manusia: Pendekatan Praktis Aplikatif. NilaCakra.DenpasarResearch, 1(5), 291–310.

Downloads

Published

2022-12-10

How to Cite

Ola Klobor, N. ., A. Manafe, H. ., Man, S. ., & Sewa Adrianus, J. . (2022). Pengaruh Beban Kerja Dan Budaya Kerja terhadap Kinerja Pegawai Melalui Disiplin Kerja sebagai Variabel Mediasi (Suatu Kajian Studi Literatur Manajemen Sumberdaya Manusia). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 4(2), 477–487. https://doi.org/10.31933/jemsi.v4i2.1317

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2