Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, dan Kemampuan Komunikasi terhadap Kinerja Auditor

Authors

  • Nurbayti Nurbayti Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Terbuka, Indonesia
  • Hapzi Ali Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Terbuka, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jmpis.v5i3.2023

Keywords:

Kinerja Auditor, Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, Kemampuan Komunikasi

Abstract

Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional dan Kemampuan Komunikasi terhadap Kinerja Auditor adalah artikel ilmiah studi pustaka dalam ruang lingkup MSDM. Tujuan artikel ini untuk membangun hipotesis pengaruh antar variabel yang akan digunakan pada riset selanjutnya. Objek riset pada pustaka online, Google Scholar, Mendeley, dan media online akademik lainnya. Metode riset dengan library research bersumber dari e-book dan open access e-journal. Analisis deskriftif kualitatif. Hasil artikel ini: 1) Kecerdasan Intelektual berpengaruh terhadap Kinerja Auditor; 2) Kecerdasan Emosional berpengaruh terhadap Kinerja Auditor; dan 3) Kemampuan Komunikasi berpengaruh terhadap Kinerja Auditor.

References

Abdul Mujib dan Jusuf Mudzakir. (2001). “Nuansa-Nuansa Psikologi Islam”. Jakarta: PT Raja Grafindo Persadaan.

Ali, H., & Limakrisna, N. (2013). “Metodologi Penelitian (Petunjuk Praktis untuk Pemecahan Masalah Bisnis, Penyusunan Skripsi (Doctoral Dissertation, Tesis, dan Disertasi)”. Yogyakarta: In Deeppublish.

Badewin et. al. (2023). “The Influence of Intellectual Intelligence, Emotional Intelligence, and Role Stress on Auditor’s Performance Using Spritual Intelligence and Religiousity as A Moderation of Research in The Riau Province Indonesia Inspectorate”. Jambi: Indonesian Journal of Economic & Management Sciences Vol. 1 No. 6.

Eva, Yuliana et. al. (2021). “Pengaruh Independensi, Komitmen Organisasi, Struktur Audit, dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Auditor (Studi Empiris pada KAP di Kota Malang)”. Malang: Vol. IX No. 2.

Febriana, A.A. Sagung Mita Febriana. (2021). “The Effect of Leadership Style, Work Experience, and Organizational Culture on the Performance of Auditors Publics Accountant Firms in Bali”. Denpasar: American Journal of Humanities and Social Sciences Research Vol 5 Issue 2.

Goleman, Daniel. (2024). “Emotional Intelligence, Kecerdasan Emosional”. Jakarta: Penerbit Gramedia Pustaka Utama.

Herliana, Ery et. al. (2023). “Influence of Internal Audit, Information & Communication, and Monitoring of Internal Control Performance”. Jakarta: Dinasti International Journal of Education Management and Social Science Vol. 4 No. 3.

Husadari, Daning et. al. (2023). “Pengaruh Kecerdasan Spritual dan Kecerdasan Emosional terhadap Kinerja Auditor yang Dimoderasi oleh Remunerasi pada Kanwil DJP Daerah Istimewa Yogyakarta”. Yogyakarta: Jurnal Riset Mahasiswa Vol. 1 No. 2.

Indrastuti, Sri et. al. (2024). “Optimizing Auditor Performance: Examining the Mediating Role of Communication in the Work Environment”. Pekanbaru: Jurnal Ilmiah Akuntansi Vo. 7 Issue 1.

Kaswan. (2021). “Organisasi, Struktur, Perilaku, Proses, dan Hasil”. Bandung: Penerbit Yrama Widya.

Kitchenham, Barbara et. al. (2009). “A Systematic Review of Systematic Review Process Research in Software Engineering”. Keele University.

Mangkunegara, AA Anwar Prabu. (2014). “Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan”. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mariana et. al. (2022). “Pengaruh Motivasi dan Independensi Auditor terhadap Kinerja Auditor”. Aceh: Jurnal HEI EMA Vol. 1 No. 2.

Mas’ud, Fuad. (1998). “Survey Sikap Karyawan dan Diagnosis Pengembangan Organisasi”. Jurnal Bisnis Strategi Vol. 2 Tahun 1.

Monique, Eska Prima et. al. (2020). “Pengaruh Profesionalisme, Independensi Auditor, Etika Profesional, dan Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Auditor”. Bengkulu: Jurnal Ekombis Review.

Mulyadi. (2012). “Auditing”. Jakarta: Universitas Gajah Mada.

Nanda, Denada Agustia. (2024). “Pengaruh Kecerdasan Emosional, Kecerdasan Intelektual, dan Kecerdasan Spritual terhadap Kinerja Auditor”. Jakarta: Jurnal Ekonomi, Akuntansi, dan Perpajakan Vol. 1 No. 2.

Narwan, Andri et. al. (2023). “Pengaruh Komunikasi Audit dan Kompetensi Auditor terhadap Kualitas Audit dengan Lingkungan Kerja sebagai variabel Moderasi pada Kantor Inspektorat Kota Payakumbuh”. Bukittinggi: Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen, dan Akuntansi Vol. 3 No. 2.

Pratiwi, Ni Luh Yuni et. al. (2020). “Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, Kompetensi, dan Lingkungan Kerja pada Kinerja Auditor”. Denpasar: e-Jurnal Akuntansi Vo. 30 No.7.

Purnomo, Herry. (2021). “Filsafat Sains, Intelektualisme, dan Riset untuk Perubahan”. Jakarta: Kompas.

Putri, Arie Pratania et. al. (2021). “Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Etika Profesi, Kelebihan Peran, Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Auditor”. Medan: Jurnal Ilmiah MEA Vo. 5 No.2.

Rahmat, Muhammad Aditya Alyusri et. al. (2022). “Pengaruh Etika Profesi, Profesionalisme, dan Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Auditor Internal Pemerintah”. Jakarta: Jurnal Akuntansi, Perpajakan, dan Auditing Vol. 3 No. 2.

Robbins, Stephen P. dan Timothy A. Judge. (2013). “Organizational Behavior”. United States of America: Pearson Education Inc.

Safkaur, Otniel et. al. (2023). “The Effect of Intellectual Intelligence, Spritual Intelligence, Organizational Commitment on the Performance of Public Organization Employees”. Jayapura: Journal of Research Administration Vol. 5 No. 2.

Said, Siti Nur Reskiyawati. (2020). “Pengaruh Motivasi terhadap Kinerja Auditor (Studi Empiris pada Inspektorat Provinsi Sulawesi Selatan)”. Makassar: Jurnal ISSN 2339-1502 Vol. 06 No. 02.

Sidik, Jailani et. al. (2020). “Motivasi Kerja Memoderasi Pengaruh Komitmen Organisasi, Gaya Kepemimpinan dan Ambiguitas Peran terhadap Kinerja Auditor”. Pekanbaru: Jurnal Akuntansi, Keuangan, dan Manajemen Vol. 1 No. 3.

Suhaimi, Irvan et. al. (2021). “Pengaruh Kecerdasan Intelektual dan Kecerdasan Emosional terhadap Kinerja Auditor”. Bandung: Prosiding Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Bandung.

Sunyoto, Yonathan et. al. (2019). “The Influence of Experence, Motivation, and Proffesional Commitment on Employee Performance and Job Satisfaction at The Audit Firm in Indonesia”. Jakarta: Espacios Vol. 40 No. 27.

Wijaya, Candra. (2017). “Perilaku Organisasi”. Medan: LPPI.

Yohannes et al. (2020). “Kecerdasan Emosional (Teori dan Aplikasi)”. Bandung: Penerbit Widina. Zohar, Danar dan Ian Marshall. (1994). “SQ Kecerdasan Spiritual”. Bandung: Mizan.

Zuraidah, Ida et. al. (2023). “The Influence of Independence, Organizational Commitment, and Organizational Culture on Auditor Performance”. Palembang: Accounting and Bussiness Journal.

Downloads

Published

2024-05-23

How to Cite

Nurbayti, N., & Hapzi Ali. (2024). Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, dan Kemampuan Komunikasi terhadap Kinerja Auditor. JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL, 5(3), 574–582. https://doi.org/10.38035/jmpis.v5i3.2023

Most read articles by the same author(s)