Kebijakan Kepala Madrasah dalam Membentuk Akhlakul Karimah Siswa di MAN 1 Merangin

Authors

  • Rafik Darmansyah Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin, Jambi
  • Izzat Muhammad Daud Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin, Jambi
  • Hindra Masdianto Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin, Jambi

DOI:

https://doi.org/10.38035/jmpis.v4i1.1436

Keywords:

Kebijakan, Kepala Madrasah, Akhlakul Karimah, Siswa

Abstract

Abstract: This research is a study that will reveal, find and explore about the policy of the madrasah head in forming karakul Karima at MAN 1 MERANGIN. A research approach is a qualitative approach to describe, translate, explore, and describe madrasah management. The qualitative research method is a research method based on the philosophy of postpositivism, used to examine the conditions of natural objects. Therefore, the results of this study can be concluded by the authors: 1) The policy of the head of the madrasa in forming the karakul Karima students at the Merangin 1 State Madrasah Aliyah; 2) Factors that hinder the policy of the madrasah head in shaping the karakul Karima students at MAN 1 Merangin; and 3) Efforts related to the policy of the Madrasah Head in forming the karakul Karima students at MAN 1 Merangin. the head of the madrasa also seeks to make the environment comfortable to visit and in which there are students.

Abstrak: Penelitian ini merupakan sebuah studi yang akan mengungkapkan, menemukan dan menggali tentang kebijakan kepala madrasah dalam membentuk akhlakul karimah di MAN 1 MERANGIN. Pendekatan penelitian adalah Pendekatan kualitatif guna untuk menguraikan, mtransliteenggambarkan, menggali dan mendeskripsikan manajemen madrasah tersebut, Metode penelitian kualitatif adalah metode penelitian yang berlandaskan filsafat postpositivisme, digunakan untuk meneliti pada kondisi obyek yang alamiah. Oleh karena itu hasil daripada penelitian ini dapat penulis simpulkan: 1) Kebijakan kepala madrasah dalam membentuk akhlakul karimah siswa di madrasah aliyah negeri 1 merangin; 2) Factor yang menghambat Kebijakan kepala madrasah dalam membentuk akhlakul karimah siswa di MAN 1 Merangin; dan 3) Upaya terkait kebijakan Kepala Madrasah Dalam membentuk akhlakul karimah siswa di MAN 1 Merangin. kepala madrasah juga berupaya membuat lingkungan nyaman untuk dikunjungi dan didalamnya terdapat oleh siswanya.

References

Aan Komariah Dan Cepi Triatna, Visionary Leader Ship Menuju Sekolah Efektif, (Bandung: Bumi Aksara, 2005) hlm. 22-34
Departemen Agama RI, AL-Qur’an dan Terjemahannya (Jakarta: Departemen Agama RI, 2006)
Djam’an Satori dan Aan Komariah, Metodologi Penelitian Kualitatif (Bandung: CV. Alfabeta, 2011)
Don Hellriegel and John W.Slocum, Jr. Organizational behaviour, (New York, 1979).
Hamdani Ihsan dan Fuad Ihsan, Filsafat Pendidikan Islam, (Bandung: Pustaka Ceria, 2007)
Imam Alghazali, Ihya ulumuddin (Bab Akhlak). Marja, Jogjakarta. 2010
Irham Fahmi, Manajemen Sumber Daya Manusia, (Bandung: Alfabeta, 2017)
John P . Kotter James L. Heskett, The Impact of corporate culture on perpormance (Jakarata : PT Perhallindo , 2007)
Khairunas R. Pemimpin Sejati, Meneladani Kepemimpinan Rasulullah SAW, (Jakarta: Gaung Persada Press, 2012)
Khairunas R. Potret Manajemen Pendidikan, (Jakarta: Gauang Persada, 2011)
M. Idris Abd Rauf Al Marbawi, kamus marbawi (beirut: darul fikri,) Hlm 186
M. Quraish Shihab, Tafsir Al-Misbah Pesan, Kesan, dan Keserasian Al-Qur’an, (Jakarta: Lentera Hati, 2002)
mam Abu Abi Abdillah Muhammad bin Ismail bin Ibrahim bin al-Mughirah bin Badhizah Bukhari Al-Ja`fiy, Shahih Bukhari, Jilid I (Istambul: Daar Al-Fikri 1981)
Martinis Yamin . Kiat Membelajarkan Siswa. Rineka Cipta Jakarta. 2012.
Moch. Idochi Anwar. Adminstrai Pendidikan dan Manajemen Biaya Pendidikan, (Jakarta: Rajagrafindo Persada, 2013), hlm. 75
Oxford University, Oxford Learners’s Pocket Dictionary New Edition, Oxford University Press, 2005.
Samsul munir amin, ilmu akhlak (jakarta: Bumi aksara)
Sofyan S. Willis, Remaja dan Masalahnya Mengupas Berbagai Bentuk Kenakalan Remaja Seperti Narkoba, Free Sex dan Pemecahannya, (Bandung: Alfabeta, 2015)
Sudarmanto, Kinerja dan Pengembangan Kompetensi SDM, (Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2009)
Sudarwan Danim, Pengembangan Profesi Guru: dari Pra-Jabatan, Induksi, ke Profesional Madani, (Jakarta: Prenada Media Group, 2015), cet. ke-3.
Sudirman, Interaksi dan Motivasi Belajar “Mengajar”, Jakarta: Raja Grafindo, 2013
Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R dan D), (bandung, Alfabeta, 20112)
Syaiful Sagala, Kemampuan Profesional Guru dan Tenaga Kependidikan, (Bandung: Alfabeta, 2011)
Syekh Zarnuji. Terjemahan ta’lim muta’lim, (Surabaya: Mutiara Ilmu, 2009 )
Tim Penyusun Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, DEPDIKBUD, Kamus Besar Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 1999)
Zakiah Darajat, Ilmu Pendidikan Islam, (Jakarta: Bumi Aksara, 2009)
Zakiah Darajat, Pendidikan Agama Islam dan Pembinaan Mental, (Jakarta: Bulan Bintang, 1984)
Zurinal dan Wahdi Sayuti, Ilmu Pendidikan : Pengantar Dan Dasar Dasar Pelaksanaan Pendidikan (Jakarta: UIN Jakarta Press, 2011)

Downloads

Published

2023-02-11

How to Cite

Darmansyah, R. ., Muhammad Daud, I. ., & Masdianto, H. . (2023). Kebijakan Kepala Madrasah dalam Membentuk Akhlakul Karimah Siswa di MAN 1 Merangin. JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL, 4(1), 337–349. https://doi.org/10.38035/jmpis.v4i1.1436