Pengaruh Content Marketing, Influencer Marketing dan Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian Pada Marketplace Shopee (Studi Kasus Pada Mahasiswa Pengguna Shopee di Universitas Widyatama)

Authors

  • Puspita Chandradewi Universitas Widyatama, Indonesia
  • Nugraha Saefudin Universitas Widyatama, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jemsi.v5i6.2682

Keywords:

content marketing, influencer marketing, online customer review, Keputusan Pembelian

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh content marketing, influencer marketing, dan online customer review terhadap keputusan pembelian produk MS Glow pada pengguna Shopee, khususnya pada generasi Z. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan survei. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada pengguna Shopee generasi Z dan dianalisis menggunakan model pengukuran (outer model) dan model struktural (inner model). Hasil analisis menunjukkan bahwa influencer marketing dan online customer review memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Influencer marketing terbukti menjadi faktor paling dominan yang mempengaruhi keputusan pembelian, menunjukkan bahwa rekomendasi dari influencer yang dipercaya dapat meningkatkan kepercayaan dan minat beli konsumen. Selain itu, online customer review juga berpengaruh signifikan, dimana ulasan positif dari pengguna lain dapat memperkuat keputusan pembelian. Sebaliknya, content marketing tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian, menunjukkan bahwa konten pemasaran yang disajikan oleh Shopee belum mampu menarik perhatian atau mempengaruhi minat beli pengguna generasi Z. Implikasi dari penelitian ini menunjukkan pentingnya peran influencer dan ulasan pelanggan dalam strategi pemasaran digital untuk menarik minat beli konsumen generasi Z di Shopee. Perusahaan disarankan untuk lebih fokus pada kolaborasi dengan influencer yang memiliki pengaruh kuat serta mendorong pelanggan untuk memberikan ulasan positif. Strategi ini diharapkan dapat meningkatkan tingkat konversi dan loyalitas pelanggan di marketplace Shopee.

References

Almayani, R. N., & Graciafernandy, M. A. (2023). Pengaruh Online Customer Review , Online Customer Rating dan Online Promotion Terhadap Keputusan Pembelian Online Di Shopee. 5, 97–107.

APJII, A. P. J. I. I. (2023). Survei Internet APJII. Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia. https://survei.apjii.or.id/

Carrisa, & Aruman. (2019). Influence of Content Marketing and Influencer Marketing on the Purchase Intention of Somethinc Products on TikTok Gen Z Users in Surabaya. 3(5), 1663–1672.

Erfiana, W., & Purnamasari, D. (2023). Strategi Content Marketing Influencer Melalui Shopee Affiliate Program Pada Instagram. Jurnal Ilmiah Komunikasi Makna, 11(2), 30. https://doi.org/10.30659/jikm.v11i2.28261

Evania, S., & Listiana, E. (2023). The Effect of Influencer Marketing and Content Marketing on Customer Engagement and Purchase Decisions on Followers. 23(2), 12–20. https://doi.org/10.9734/AJEBA/2023/v23i2917

Ghozali, I., & Latan, H. (2015). Partial Least Sqaures Konsep Teknik dan Aplikasi dengan Program Smart PLS 3.0 (4th ed.). Universitas Diponegoro Semarang.

Huda, I. U., Karsudjono, A. J., & Darmawan Ryan. (2024). Pengaruh Content Marketing Dan Lifestyle Terhadap Keputusan Pembelian Pada Usaha Kecil Menengah Di Media Sosial. 11(1), 69–81.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2018). Principles of MARKETING (L. Albelli (ed.); 17th ed.). Pearson Education.

Lengkawati, A. S., & Saputra, T. Q. (2021). Pengaruh Influencer Marketing terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Elzatta Hijab Garut). Prismakom, 18(1), 33–38. http://www.jurnal.stieyasaanggana.ac.id/index.php/yasaanggana/article/download/69/41

Luo, C., Robert, X., Xu, Y., Warkentin, M., & Ling, C. (2015). Examining the moderating role of sense of membership in online review evaluations Information & Management Examining the moderating role of sense of membership in online review evaluations. Information & Management, 52(3), 305–316. https://doi.org/10.1016/j.im.2014.12.008

Made, D., Purnama, F., & Aprialita, S. D. (2023). The influence of content , influencer , and experiential marketing on customer engagement of online game applications. 4(2), 83–93.

Mamonto, Tumbuan, & Rogi. (2021). Analisis Faktor-Faktor Bauran Pemasaran (4P) Terhadap Keputusan Pembelian Pada Rumah Makan Podomoro Poigar Di Era Normal Baru. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 9(2), 110–121.

Oktaviana, A., Saputra, M. H., & Rahmawati, F. (2023). THE MEDIATION ROLE OF CUSTOMER ’ S TRUST ON THE RELATIONSHIP OF SOCIAL MEDIA MARKETING AND ONLINE CUSTOMER REVIEW ON PURCHASE INTENTION Fakultas Ekonomi DAMPAK SOCIAL MEDIA MARKETING DAN ONLINE CUSTOMER REVIEW DALAM MENINGKATKAN PURCHASE INTENTION MELALUI. Jurnal of Applied Business and Banking (JABB), 4(1), 37–48.

Pasaribu, A. F., Inda, T., Rahma, F., & Dharma, B. (2023). PENGARUH CONTENT MARKETING , VIRAL MARKETING DAN INFLUENCER TERHADAP MINAT BELI PRODUK. 10(2), 81–93.

Rahmawati, A. I., Ekonomi, F., Bisnis, D., & Pgri, U. (2021). Pengaruh Online Customer Review, Online Customer Rating Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian Online (Studi Kasus Pada Mahasiswa Feb Universitas Pgri Semarang). 1(1), 18–23.

Sadevia, N., Artike, I., & Satriawan. (2023). Pengaruh Digital Marketing , Brand Image Dan Influencer Marketing Pada PENDAHULUAN Saat ini kosmetik sudah menjadi salah satu kebutuhan utama wanita , selain untuk menunjang penampilan agar wanita lebih cantik dan menarik , namun penggunaan kosmetik kini. 1(2), 51–59.

Salamiyah, N., Sundari, & Muawanah. (2024). IJEN?: Indonesian Journal of Economy and Education Economy PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING DAN INFLUENCER MARKETING PADA APLIKASI Salamiyah dkk , Pengaruh Sosial Media ... PENDAHULUAN Era digitalisasi sering dikaitkan dengan perkembangan teknologi dan kem. Indonesian Journal of Economy and Education Economy, 02(01), 195–206.

Sari, F. P. (2021). Pengaruh Online Customer Review Dan Online Customer Rating Terhadap Keputusan Pembelian Online Di E-Commerce Pada Mahasiswa UMSU. Ekonomi Dan Bisnis, 82.

Satiawan, A., Hamid, R., & Maszudi, E. (2023). Pengaruh Content Marketing, Influencer Marketing, Online Custumer Review Terhadap Keputusan Pembelian dan Kepuasan Konsumen Di Tiktok.pdf (p. 14).

Shadrina, R. N., & Sulistyanto, Y. (2022). ANALISIS PENGARUH CONTENT MARKETING, INFLUENCER, DAN MEDIA SOSIAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN (Studi pada Pengguna Instagram dan Tiktok di Kota Magelang). Diponegoro Journal of Management, 11(1), 1–11. http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/dbr

Simanjuntak, N. C., Rohaeni, H., & Maulia, I. R. (2024). Pengaruh Affiliate , Content Marketing dan E-Word of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Produk Skincare Pada Perempuan Gen Z di Bekasi Selatan. 2(1), 939–953.

Supriyanto, A., Chikmah, I. F., Salma, K., & Tamara, A. W. (2023). Penjualan Melalui Tiktok Shop dan Shopee: Menguntungkan yang Mana? BUSINESS: Scientific Journal of Business and Entrepreneurship, 1, 1–16. https://journal.csspublishing/index.php/business

Wardani, N. T. (2022). Implementasi Pemasaran Sticker Melalui Marketplace Shopee Untuk Meningkatkan Omset Penjualan Pada Toko Online Manunggal Sticker Wonosobo. 19–28.

Wilis, R. A., & Faik, A. (2022). The Effect of Digital Marketing , Influencer Marketing and Online Customer Review on Purchase Decision?: A Case Study of Cake Shop " Lu ’ miere ". 5(2), 155–162. https://doi.org/10.9744/ijbs.5.2.155

Downloads

Published

2024-08-28

How to Cite

Chandradewi, P., & Saefudin, N. (2024). Pengaruh Content Marketing, Influencer Marketing dan Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian Pada Marketplace Shopee (Studi Kasus Pada Mahasiswa Pengguna Shopee di Universitas Widyatama). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 5(6), 888–900. https://doi.org/10.38035/jemsi.v5i6.2682