PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH BUDAYA BELAJAR DAN PENGGUNAAN MEDIA VIDEO YOUTUBE TERHADAP HASIL BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS X SMA NEGERI 8 KOTA JAMBI

Authors

  • Fajar Dwi Astuti Teknologi Pendidikan Universitas Jambi, Jambi, Indonesia
  • Yusdi Anra Teknologi Pendidikan Universitas Jambi, Jambi, Indonesia
  • Bunga Ayu Wulandari Teknologi Pendidikan Universitas Jambi, Jambi, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jmpis.v2i2.652

Keywords:

Kepemimpinan Kepala Sekolah, Budaya Belajar, Penggunaan Media Video Youtube, dan Hasil Belajar.

Abstract

Sekolah sebagai lembaga pendidikan formal memegang peran signifikan dalam proses pengajaran. Pendidikan dapat mengubah pandangan hidup, budaya dan perilaku manusia. Pendidikan juga berfungsi mengantar manusia menguak tabir kehidupan sekaligus menempatkan dirinya sebagai pelaku dalam setiap perubahan. Pendidikan bertujuan menyiapkan manusia untuk menghadapi berbagai perubahan yang membutuhkan kekuatan pikiran, kesadaran dan kreatifitas. Penelitian ini bertujuan Kepemimpinan Kepala Sekolah, Budaya Belajar, dan Penggunaan Media Video Youtube terhadap hasil belajar sejarah siswa kelas X SMA Negeri 8 Kota Jambi baik secara parsial maupun secara simultan. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dan kuantitatif, dengan teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini yaitu menggunakan persamaan regresi linear berganda, yang dilanjutkan dengan uji hipotesis melalui uji t (parsial) dan uji F (simultan). Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X SMAN 8 Kota Jambi yang berjumlah 101 orang. Ukuran sampel pada penelitian ini menggunakan formula slovin dengan nilai e = 10%, sehingga diperoleh sampel sebesar 50 orang. Hasil penelitian ini menyimpulkan 1) Terdapat pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap hasil belajar sejarah siswa kelas X SMA Negeri 8 Kota Jambi secara parsial; 2) Terdapat pengaruh budaya belajar terhadap hasil belajar sejarah siswa kelas X SMA Negeri 8 Kota Jambi secara parsial; 3) Terdapat pengaruh penggunaan media video youtube terhadap hasil belajar sejarah siswa kelas X SMA Negeri 8 Kota Jambi secara parsial; dan 4) Terdapat pengaruh kepemimpinan kepala sekolah, budaya belajar dan penggunaan media video youtube terhadap hasil belajar sejarah siswa kelas X SMA Negeri 8 Kota Jambi secara simultan.

References

Amtu, Onisimus. Dkk. 2020.Improving Student Learning Outcomes through School Culture, Work Motivation and Teacher Performance. International Journal of Instruction October 2020Vol.13, No.4 e-ISSN: 1308-1470www.e-iji.net p-ISSN: 1694-609X. Diakses 23 Januari 2021.
Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.
Azmi.,& Heryanto. 2019. Effect of Organizational Culture and Leadership on Employee Performance at the Regional Office the Ministry of Religion of West Sumatra Province with Work Motivation as an Intervening Variable.Archives of BusinessResearch, 7(1), 348-371. Diakses 23 Januari 2021.
Cheppy, Riyana. 2007. Pedoman Pengembangan Media Video. Bandung:Program P3AI Universitas Pendidikan Indonesia.
Daryanto. 2012. Media Pembelajaran. Bandung : PT. Sarana Tutorial Nurani Sejahtera.
Hamalik, Oemar. 2003. Perencanaan Pengajaran Suatu Pendekatan Sistem. Jakarta: Bumi Aksara
Hosnan. 2014. Pendekatan saintifik dan kontekstual dalam pembelajaran abad 21. Bogor: Ghalia Indonesia.
Kythreotis, Andreas. Dkk. 2010. The Influence of School Leadership Styles and Culture On Students' Achievement in Cyprus Primary Schools. Journal of Educational Administration Vol. 48 No. 2, 2010 pp. 218-240 q Emerald Group Publishing Limited 0957-8234 DOI 10.1108/09578231011027860.Diakses 23 Januari 2021.
Luthan, Fred dan Jonathan. 2008. International Management: Culture, Strategy and Behavior. New York: McGraw-Hill.
Mangkunegara, Anwar Prabu. 2005. “Perilaku dan Budaya Belajar”. Cetakan. Bandung: PT. Retika Aditama
Meier, D. 2007. The Accelerated Learning. Bandung: PT Mizan Pustaka.
Mulyasa. 2009. Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru.Bandung: Remaja Rosdakarya.
Purwanto, Ngalim. 2010. Administrasi dan Supervisi Pendidikan.Bandung : Remadja Karya.
Riani, Asri L. 2010. “Budaya Organisasi”. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Robbins, Stephen P. 2008. Essentials of Organizational Behavior. New Jersey: Prentice-Hall International Inc.
Rukmana, Adang. 2018. Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Motivasi Kerja Guru terhadap Kinerja Guru.Sumedang: Madrasah Tsanawiyah Al Irfan. Jurnal Diakses 10Desember 2020.
Sewang, Anwar. 2016. The Influence of Leadership Style, Organizational Culture, and Motivation on the Job Satisfaction and Lecturer’s Performance at College of Darud Dakwah Wal Irsyad (DDI) at West Sulawesi. Darud Da’wah Wal Irsad (DDI) College, Indonesia. Jurnal JKPM, Volume. 3. No. 1 Maret 2014, ISSN: 2301-9794 (Http://jurnal.unimus.ac.id). Diakses 23 Januari 2021.
Stoner, James. 2008. Manajemen Jakarta: Erlangga.
Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Suprijono, Agus. 2013. Cooperative Learning Teori & Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Syah, Muhibbin. 2012. Psikologi Belajar. Jakarta: Raja Wali.
Tika, Pabundu, H.Moh. 2006. “Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan”. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Umar, Husein. 2001. “Riset Sumber Daya Manusia Dalam Organisasi”. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Wright L. 1994. Peter dan David S, Taylor. Improving Leadership Performance: International Skill for Effective Leadership. Second Edition, New York: Prentice-Hall International Ltd.

Downloads

Published

2021-08-03

How to Cite

Dwi Astuti, F., Anra, Y. ., & Ayu Wulandari, B. (2021). PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH BUDAYA BELAJAR DAN PENGGUNAAN MEDIA VIDEO YOUTUBE TERHADAP HASIL BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS X SMA NEGERI 8 KOTA JAMBI. JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL, 2(2), 813–825. https://doi.org/10.38035/jmpis.v2i2.652