Pengaruh Budaya Organisasi, Pelatihan dan Kinerja Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan
DOI:
https://doi.org/10.38035/jmpis.v5i5.2252Keywords:
Kualitas Pelayanan, Budaya Organisasi, Pelatihan, Kinerja PegawaiAbstract
Pengaruh budaya organisasi, pelatihan dan kinerja pegawai terhadap kualitas pelayanan adalah artikel ilmiah studi pustaka dalam ruang lingkup ilmu di bidang manajemen sumber daya manusia. Tujuan artikel ini membangun hipotesis pengaruh antar variabel yang akan digunakan pada riset selanjutnya. Objek riset pada pustaka online, Google Scholar, Mendeley dan media online akademik lainnya. Metode riset dengan library risearch bersumber dari e-book dan open access e-journal. Analisis deskriftif kualitatif. Hasil artikel ini : 1) budaya organisasi berpengaruh terhadap kualitas pelayanan; 2) pelatihan berpengaruh terhadap kualitas pelayanan; dan 3) kinerja pegawai berpengaruh terhadap kualitas pelayanan.
References
Ali, H., Zainal, V. R., & Ilhamalimy, R. R. (2022). Determination of Purchase Decisions and Customer Satisfaction: Analysis of Brand Image and Service Quality (Review Literature of Marketing Management). Dinasti International Journal of Digital Business Management, 3(1), 141–153. https://doi.org/10.31933/dijdbm.v3i1.1100
Azisah, N., Salim, A., & Khalid, I. (2020). Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pelatihan dan Motivasi Terhadap Peningkatan Kualitas Pelayanan Pegawai di RSUD Padjonga DG Ngalle Kabupaten Takalar. Competitiveness, 9(1).
Candra, E. (2019). Pengaruh Budaya Organisasi dan Kemampuan Sumber Daya Manusia Terhadap Komitmen Organisasi dan Dampaknya Terhadap Kualitas Pelayanan Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Dan Aset (DPPKA) Kab.Kampar. Ar-Ribhu?: Jurnal Manajemen Dan Keuangan Syariah, 2(2).
Dewi, N. L., Gunawan, Y., Mangunsong, S., & Meiliana, Y. (2021). Pengaruh sistem pengendalian internal dan budaya organisasi terhadap kualitas pelayanan publik berkelanjutan. Jurnal Manajemen Maranatha, 20(2), 99–106. https://doi.org/10.28932/jmm.v20i2.3024
Dwiyanto, A. (2008). Mewujudkan Good Governance melalui Pelayanan Publik. Gadjah Mada University Press.
Eko Boedhi Santoso, Nilawati Fiernaningsih, & Rizky Kurniawan Murtiyanto. (2020). PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA ORGANISASI. Jurnal Akuntansi Bisnis Dan Humaniora, 7(2). https://doi.org/10.33795/jabh.v7i2.7
Faisal, & Murkhana. (2019). Pengaruh Pelatihan Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Dengan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Manajemen Dan Inovasi, 10, 77–85.
Hamsiah, S., Malik, I., & Parawu, H. E. (2022). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kualitas Pelayanan Di Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Gowa. Journal Unismuh, 3(1). https://journal.unismuh.ac.id/index.php/kimap/index
Hasanah, U., Hermawan, D., & Amirus, K. (2024). HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT X BANDAR LAMPUNG. Jurnal Medika Malahayati, 7(4). https://doi.org/10.33024/jmm.v7i4.12037
Hidayat, R., & Rusli. (2021). Pengaruh Kinerja Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Nasabah pada PT. Pegadaian Cabang Tente Kabupaten Bima. Jurnal Dimensi Universitas Kepulauan Riau, 10(2), 425–438. https://www.journal.unrika.ac.id/index.php/jurnaldms
Iriantie, E., Fatmawati, & Sofyan, M. M. (2022). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kualitas Pelayanan Publik Di Kantor Kelurahan Pasanggrahan Kecamatan Ujung Berung Kota Bandung. Jurnal Identitas Administrasi Publik Universitas Muhammadiyah Bandung, 2, 20–28.
Kartono, M., Ali, A. K., & Kamis, Y. (2023). Pengaruh Disiplin Kerja dan Kualitas Kerja Terhadap Kualitas Pelayanan Administrasi di Kantor Kelurahan Afa-Afa Kecamatan Tidore Utara Kota Tidore Kepulauan. Journal of Educational and Language Research, 2(8).
Mey, T. E. (2021). Pengaruh Pelatihan Terhadap Kinerja Pegawai PT. Evoluzione Tyrez Purwadadi Subang (Vol. 3, Issue 1). http://ejournal.unsub.ac.id/index.php/bisnis
Mulasari, H., & Suratman, B. (2021). Pengaruh Motivasi dan Kinerja Pegawai terhadap Kualitas Pelayanan Publik di Kantor Kecamatan Buduran Kabupaten Sidoarjo. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP), 9(1), 198–210.
Novansa, H., & Ali, H. (1926). Purchase Decision Model: Analysis of Brand Image, Brand Awareness and Price (Case Study SMECO Indonesia SME products). Saudi Journal of Humanities and Social Sciences. https://doi.org/10.21276/sjhss
Paulus, Dwijatenaya, I. B. M. A., & Musmuliadi. (2023). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kualitas Pelayanan Publik pada Bagian Kesejahteraan Sosial Setkab Kabupaten Kutai Barat. Jurnal Ilmu Administrasi Publik (JIMAP) Universitas Kutai Kartanegara Tenggarong, 2(2), 184–199.
Pradana, H. A., & Aripin, K. S. (2022). Pengaruh Kompetensi Pegawai, Disiplin Kerja, dan Kinerja Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Publik Pada Bea Cukai Madiun. Syntax Literate?; Jurnal Ilmiah Indonesia, 7(2). https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v7i2.6196
Puspitawaty, S. (2020). Pengaruh Motivasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Front Office yang Berdampak pada Kualitas Pelayanan Publik. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 2(2). https://doi.org/10.31933/jemsi.v2i2
Rachmadi, A., Hairudin, & Jayasinga, H. I. (2020). Pengaruh Pelatihan dan Kinerja Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Pada Kantor BPJS Ketenagakerjaan Lampung I. Jurnal Penelitian Dan Kajian Ilmiah Fakultas Ekonomi Universitas Surakarta, 18(3).
Rahmadana, M. F., Mawati, A. T., & Siagian, N. (2020). Pelayanan Publik (Cetakan 1). Yayasan Kita Menulis.
Rahmadani, & Suwoko. (2021). Pengaruh Pelatihan Terhadap Kualitas Pelayanan pada PT. Matahari Department Store Plaza Mulia Samarinda. Borneo Student Research, 2(3).
Ridho, A. M. (2020). Pengaruh Pelatihan, Pengembangan Karier dan Produktivitas Kerja Terhadap Kualitas Pelayanan Pegawai The Arista Hotel Palembang. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis, Auditing, Dan Akuntansi, 5(2), 77–86.
Siantry, A., Untari, D. T., & Andrian, A. (2024). Pengaruh Kualitas Produk , Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Di Karoseri PT . Adhikarisma Pratama. Jurnal Publikasi Ilmu Manajemen Dan E-Commerce, 3(Maret).
Siburian, E. S., Gosal, R., & Monintja, D. K. (2021). Pengaruh Kinerja Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Kepada Masyarakat di Kantor Kelurahan Sinaksak Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara. Jurnal Governance, 1(2).
Sitio, R. (2019). Kajian Disiplin dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Pegawai (Studi Kasus Hotel Ibis Styles Gajah Mada Jakarta). Journal of Technopreneurship on Economics and Business Review, 1(1). https://jtebr.unisan.ac.id
Surya, J. E. (2022). Pengaruh Budaya Organisasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerjaa Pegawai. Jurnal Ilmu Manajemen, 10(3). www.bca.co.id,
Tambunan, M., Manullang, M., Siregar, R. T., & Damanik, S. E. (2019). Pengaruh Pelatihan, Budaya Organisasi, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kualitas Pelayanan Publik Pada Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan, Dan Aset Kabupaten Simalungun. Jurnal Regional Planning, 1(1). https://doi.org/10.36985/jrp.v1i1.577
Wahyudin, D., & Daholu, A. (2023). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kualitas Pelayanan Publik di Kecamatan Pasarwajo. Jurnal Ilmiah Manajemen, 1(2). https://doi.org/10.35326/value.v2i1.4382
Wicaksono, A. B., & Widodo, S. (2024). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA DAN KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN. Jurnal Ilmiah Manajemen SURYA PASCA SCIENTIA, 13(1). https://doi.org/10.35968/jimspc.v13i1.1145
Yusuf, M., & Hendra, R. (2023). Pelatihan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) Berkelanjutan. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 52–63. https://doi.org/10.22437/bio.v8i2.17267
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Johan Wahyu Utomo, Hapzi Ali
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial (JMPIS) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial (JMPIS).