Pengaruh Kompetensi, Kompensasi dan Kepuasan Kerja Terhadap Employee Engagement
DOI:
https://doi.org/10.38035/jmpis.v5i3.2032Keywords:
Employee Engagement, Kompetensi, Kompensasi, Kepuasan KerjaAbstract
Pengaruh Kompetensi, Kompensasi dan kepuasan kerja terhadap employee engagement adalah artikel ilmiah studi pustaka dalam ruang lingkup MSDM. Tujuan artikel ini untuk membangun hipotesis pengaruh antar variabel yang akan digunakan pada riset selanjutnya. Objek riset pada pustaka online, Google Scholar, Mendeley dan media media online akademik lainnya. Metode riset dengan systematic literature review dengan memanfaatkan artificial inteligence (AI) untuk mendapatkan penelitian terkait yang bersumber dari e-book dan open access journal. Analisis deskriftif kualitatif. Hasil artikel ini: 1) Kompetensi berpengaruh terhadap employee engagement; 2) Kompensasi berpengaruh terhadap employee engagement; dan 3) kepuasan kerja berpengaruh terhadap employee engagement.
References
Ali, H., & Limakrisna, N. (2013). Metodologi Penelitian. Deepublish.
Affini, Dinar Nur., dan Ngadino Surip. 2018. Pengaruh Kompensasi dan Kepuasan Kerja Terhadap Employee Engagement yang Berdampak pada Turnover Intentions. Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis, 4(1) Maret. p: 113-127.
Ahmudi, Nur Farida, Aries Susanty, dan Ratna Purwaningsih. 2018. Pengaruh Motivasi Kerja, Kompetensi, dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja dan Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan (Study Kasus PT. XYZ). Seminar Nasional IENACO. p: 470-477.
As’ad, Moh. 2013. Psikologi Industri: Seri Ilmu Sumber Daya Manusia. Liberty. Jakarta.
De la Torre-López, J., Ramírez, A., & Romero, J. R. (2023). Artificial intelligence to automate the systematic review of scientific literature. Computing, 105(10), 2171–2194. https://doi.org/10.1007/s00607-023-01181-x
Federman, Bard. 2009. Employee Engagement: A Road For Creating Profits, Optimizing Perfomance, And Increasing Loyalty. Jossey Bass. SanFransisco.
Finney, M.I. (2010). Engagement: Cara Pintar Membuat Karyawan Mencurahkan Kemampuan Terbaik Untuk Perusahaan. Penerjemah: Verawaty Pakpahan. Penerbit PPM. Jakarta.
Gagné M. 2014. The Oxford Handbook of Work Engagement, Motivation, and SelfDetermination Theory. New York (US): Oxford University Press.
Hadi, S., Tjahjono, H. K., & Palupi, M. (2020). Systematic Review. In Journal of Psychiatric Research (Vol. 94, Issue 3). Vivavictory Abadi.
Handoko, T., Hani. 2011. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Penerbit BPFE. Yogyakarta.
Kari, Andi. 2013. Pengaruh Kepuasan dan Motivasi Kerja Terhadap Engagement Pegawai Tenaga Kependidikan di Politeknik Negeri Bandung. Universitas Pendidikan Indonesia.
Manik, Donata Asmaranta. 2015. Pengaruh Kualitas Kehidupan Kerja (Quality of Work Life) dan Kepuasan Kerja terhadap Keterikatan KAryawan (Employee Engagement) di PT.
Marciano, Paul L,. 2010. Carrots and Sticks Don't Work: Build a Culture of Employee Engagement with the Principles of RESPECT. McGraw Hill. USA.
N, Antonius M. Claret Hermawan Harry. 2014. Pengaruh Kompensasi, Status/Pengakuan, dan Kesempatan Berkembang Terhadap Tingkat Employee Engagement Pada Karyawan Universitas Sanata Dharma. Jurnal Magister Manajemen-Universitas Atma Jaya. Yogyakarta.
Noe, Raymond A, et al. 2008. Human Resources Management: Gaining a Competitive Advantage. 4th edition. McGraw-Hill/Irwin. New York.
Palan. 2007. Competency Management: Teknis Mengimplementasikan Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi Untuk Meningkatkan Daya Saing Organisasi. PPM. Salemba Empat. Jakarta.
Pranazhira, GP.Ranisa., dan Anggraini Sukmawati. 2017. Pengaruh Kompetensi dan Kompensasi terhadap Kepuasan Kerja dan Work Engagement Karyawan UKM Susu Kambing Kabupaten Bogor. Jurnal Manajemen dan Organisasi, VIII(1) April. p: 60-74.
Rivai, Veithzal. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan: dari Teori ke Praktik. RajaGrafindo Persada. Jakarta.
Saks, A.M. 2006. Antecedents And Consequences Of Employee Engagement. Journal of Managerial Psychology. 21(7).
Saks AM, Gruman JA. 2014. What Do We Really Know About Employee Engagement? Human Resource Development Quarterly. 25(2). p:155-182.
Sedarmayanti. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia: Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil. PT. Refika Aditama. Bandung.
Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (Sutopo, Ed.; 2nd ed.). Alfabeta.
Utami, Arvina Anggraini Sukmawati. 2018. Pengaruh Kompetensi terhadap Kepuasan Kerja dan Work Engagement Karyawan UKM Kluster Hasil Pengolahan Perikanan di Bogor. Jurnal Manajemen dan Organisasi (JMO), 9(1) April. p:10-21.
Wahono, R. S. (2016). Systematic Literature Review: Pengantar, Tahapan Dan Studi Kasus. In Pengaruh Akupresur Lo4 (he kuk) dan Thai Cong terhadap Tingkat Nyeri Persalinan Kala I pada Ibu Bersalin. (Vol. 9). http://romisatriawahono.net/2016/05/15/systematic- literature-review-pengantar-tahapan-dan-studi-kasus/
Wibowo. 2014. Manajemen Kinerja. Edisi Keempat. Rajawali Pers. Jakarta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Akbar Firmansyah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial (JMPIS) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial (JMPIS).