FUNGSI DAN URGENSI SUPERVISI PENDIDIKAN

Authors

  • Syifa Faujiah Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim, Riau
  • Syaifuddin Syaifuddin Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Syahraini Tambak Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim, Riau

DOI:

https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i2.1367

Keywords:

Fungsi, Urgensi, Supervisi, Pendidikan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui atau melirik tentang fungsi dan urgensi supervisi dalam dunia pendidikan. Metode penelitian yang digunakan bersifat deskriptif kuantitatif. Pengumpulan data yang digunakan adalah dua kategori, data primer (primary data) dan data sekunder (secondary data). Adapaun data primer yang dimaksudkan dalam penelitian ini adalah beberapa buku dan jurnal yang berkaitan dengan Supervisi Pendidikan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa supervisi pendidikan memiliki peranan penting dalam menigkatkan kualitas pembelajaran guru yang pada akhirnya menghasilkan prestasi belajar siswa yang tinggi. Peningkatan kualitas pembelajaran perlu dilakukan secara berkesinambungan seiring perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, serta sosial ekonomi dan budaya masyarakat. Peningkatan keprofesionalan guru tersebut dapat dilakukan dengan teknik supervisi. Guru sebagai pelaksana pendidikan dan karyawan sebagai pendukung dalam sekolah perlu sekali dilakukan supervisi oleh kepala sekolah sebagai tolok ukur kinerja.

References

Herabuddin, 2009, Administrasi dan Supervisi Pendidikan, Bandung: Pustaka Setia. Mulyasa E.,2009, Manajemen Berbasis Sekolah, Bandung: Remaja Rosdakarya.
Moh. Nahrowi, 2021, Urgensi Supervisi Pendidikan Di Sekolah, Jurnal Auladuna
Purwanto, Ngalim, 2012, Administrasi dan Supervisi Pendidikan, Bandung: Remaja Rosdakarya. Rodliyah, St., 2014,
Purwanto, Ngalim, 2012, Supervisi Pendidikan dan Pembelajaran, Jember: STAIN Jember Press.
Sekretariat Negara RI. Permendiknas Nomor 13 Tahun 2007 tentang Standar Kepala Sekolah
__________________.Undang-undang No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Syukur, Fatah, 2013, Manajemen Pendidikan Berbasis pada Madrasah, Semarang: Pustaka Riski Putra

Downloads

Published

2023-01-25

How to Cite

Faujiah, S. ., Syaifuddin Syaifuddin, & Syahraini Tambak. (2023). FUNGSI DAN URGENSI SUPERVISI PENDIDIKAN. JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL, 3(2), 1239–1247. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i2.1367