MODEL CITRA MEREK MELALUI KEPUASAN PELANGGAN BEAR BRAND: HARGA DAN KUALITAS PRODUK
DOI:
https://doi.org/10.31933/jimt.v3i3.837Keywords:
citra merek , kepuasan pelanggan, harga, dan kualitas produk.Abstract
Penelitian ini digunakan untuk mengukur pengaruh persepsi harga dan kualitas produk terhadap citra merek melalui kepuasan pelanggan pada tahun 2021 di masa pandemi Covid-19 saat ini di Kelurahan wanasari. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dimana objek yang digunakan merupakan masyarakat atau konsumen yang sudah pernah mengkonsumsi produk Bear Brand di Kelurahan Wanasari. Penelitian ini dilakukan dengan teknik sampel Accidental sampling. Adapun jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 252 responden. Rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengujian hipotesis (hypothesis testing) dengan menggunakan teknik analisis structural equitation model (SEM) dengan alat bantu SmartPLS versi 3.0. Berdasarkan hasil penelitian ini menjelaskan bahwa 1) Persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelaggan. ; 2) Persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap citra merek.; 3) Kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap citra merek. ; 4) Kepuasan pelanggan berpengaruh positif dan signifikan terhadap citra merek. ; 5) Kepuasan pelanggan terbukti memediasi persepsi harga terhadap citra merek. ; 6) Kepuasan pelanggan terbukti memediasi kualitas produk terhadap citra merek; 7) Kepuasan pelanggan terbukti memediasi kualitas produk terhadap citra merek.
References
Afnina, A., & Hastuti, Y. (2018). Pengaruh Kualitas Produk terhadap Kepuasan Pelanggan. Jurnal Samudra Ekonomi Dan Bisnis, 9(1), 21–30. https://doi.org/10.33059/jseb.v9i1.458
Agussalim M dan Hapzi Ali. (2017). Model Kepuasan Pelanggan: Analisis Kualitas Produk Dan Kualitas Layanan Terhadap Citra Merek Pada Giant Citra Raya Jakarta. Jurnal Manajemen, 21(3), 317. https://doi.org/10.24912/jm.v21i3.254
Ali, H. (2019). Building Repurchase Intention and Purchase Decision: Brand Awareness and Brand Loyalty Analysis (Case Study Private Label Product in Alfamidi Tangerang). Saudi Journal of Humanities and Social Sciences. https://doi.org/10.36348/sjhss.2019.v04i09.009
Ali, H., Evi, N., & Nurmahdi, A. (2018). The Influence of Service Quality , Brand Image and Promotion on Purchase Decision at MCU Eka Hospital. Business and Management Studies. https://doi.org/10.21276/sjbms.2018.3.1.12
Ali, H., & Mappesona, H. (2016). Build brand image: Analysis Service Quality and Product Quality (case study at Giant Citra Raya). International Journal of Economic Research.
Ali, H., Narulita, E., & Nurmahdi, A. (2018). Saudi Journal of Business and Management Studies ( SJBMS ) The Influence of Service Quality , Brand Image and Promotion on Purchase Decision at MCU Eka Hospital. Business and Management Studies, 6663, 88–97. https://doi.org/10.21276/sjbms.2018.3.1.12
Andrian, W., & Fadillah, A. (2021). Pengaruh Citra Merek, Pengalaman Merek, Dan Nilai Pelanggan Terhadap Kepuasan Pelanggan Airasia. Jurnal Ilmiah Pariwisata Kesatuan, 2(1), 53–60. https://doi.org/10.37641/jipkes.v2i1.586
Anggita, R., & Ali, H. (2017a). The Influence of Product Quality, Service Quality and Price to Purchase Decision of SGM Bunda Milk. Scholars Bulletin. https://doi.org/10.21276/sb
Anggita, R., & Ali, H. (2017b). The Influence of Product Quality, Service Quality and Price to Purchase Decision of SGM Bunda Milk (Study on PT. Sarihusada Generasi Mahardika Region Jakarta, South Tangerang District). Scholars Bulletin. https://doi.org/10.21276/sb
Anggita, R. H. A. (2017). The Influence of Product Quality, Service Quality and Price to Purchase Decision of SGM Bunda Milk. Scholars Bulletin. Journal, A Multidisciplinary, 239–244. https://doi.org/10.21276/sb
Ari Setiyaningrum, Jusuf Udaya, dan E. (2015). Prinsip-Prinsip Manajamen Pemasaran. Andi.
Arief Budiyanto. (2018). PENGARUH PERSEPSI HARGA, KUALITAS LAYANAN DAN BRAND IMAGE TERHADAP TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN DI PT. YERRY PRIMATAMA HOSINDO. 1(3), 71–80.
Bayu Prawira Ni Nyoman Kerti. (2013). Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek dan Persepsi Harga terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Produk Smartphone Samsung di Kota Denpasar,. Jurnal Ekonomi Dan Bisinis, Universitas Udayana, Bali Indonesia.
Binsar, J., Pangaribuan, M., & Ali, H. (2018). Influence Service Quality, Customer Relationship and Customer Satisfaction to Customer Loyalty: Case Study in Individual Customer PT. Prudential in 2016. Saudi Journal of Business and Management Studies (SJBMS. https://doi.org/10.21276/sjbms.2018.3.4.7
Brata, B. H., Husani, S., & Ali, H. (2017). The Importance of Quality Products, Price, Promotion, and Location to Product Purcese Decision on Nitchi At PT. Jaya Swarasa Agung in Central Jakarta. Saudi Journal of Business and Management Studies. https://doi.org/10.21276/sjbms
Desfiandi, A., Desfiandi, A., & Ali, H. (2017). Composite Stock Price Index (IHSG) Macro Factor in Investment in Stock (Equity Funds). International Journal of Economics and Financial Issues.
Djojo, A., & Ali, H. (2012). Information technology service performance and client’s relationship to increase banking image and its influence on deposits customer banks loyalty (A survey of Banking in Jambi). In Archives Des Sciences.
Fandy Tjiptono. (2015). Strategi Pemasaran (Edisi 4). Andi Offset.
Hadita. (2017). Pengaruh Iklan dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan di Giant Cabang Kalibata.
Hadita. (2019). Promosi Dan Harga pada Kepuasan Pelanggan Restoran Fast Food. Ekspektra : Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 3, 25–38. https://doi.org/10.25139/ekt.v3i1.1431
Hadita, H. (2020). The Impact of the First Media Product Purchase Decision on Brand Image and Product Quality (First Media Customer Survey in DKI Jakarta). American Journal of Humanities and Social …, 4, 77–85. http://repository.ubharajaya.ac.id/8721/
Hadita, Widjanarko, W., & Hafizah. (2020). Pengaruh Kualitas Produk Smartphone Terhadap Keputusan Pembelian di Masa Pandemic Covid19. Jurnal Kajian Ilmiah, 20(3), 261–268. https://doi.org/10.31599/jki.v20i3.294
Hairiyah, S., & Ali, H. (2017). Customer Decision Analysis in Taking Multipurpose Loan : Promotions , Locations and Credit Procedures ( A Case of the Bank " PQR Jakarta "). Saudi Journal of Business and Management Studies. https://doi.org/10.21276/sjbms.2017.2.3.6
Hartadi, W. (2018). Analisis Pengaruh Persepsi Harga, Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Sepeda Motor Sport Yamaha Yzf-R25 Di Kota Cilegon. Journal Industrial Servicess, 4(1), 113–117. https://doi.org/10.36055/jiss.v4i1.4097
Hartanto, A., & Andreani, F. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Layanan, Dan Lingkungan Fisik Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Mediasi Di De Mandailing Cafe Surabaya. Agora, Vol 7, No(1), 1–6. http://publication.petra.ac.id
Hazimi Bimaruci Hazrati Havidz, M. R. M. (2020). BRAND IMAGE AND PURCHASING DECISION: ANALYSIS OF PRICE PERCEPTION AND PROMOTION(LITERATURE REVIEW OF MARKETING MANAGEMENT). 1(2), 358–372. https://doi.org/10.38035/DIJEFA
Ibrahim, M., & Thawil, S. M. (2019). Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT, 4(1), 175–182. https://doi.org/10.36226/jrmb.v4i1.251
Ikhsani, K., & Ali, D. H. (2017). Keputusan Pembelian: Analisis Kualitas Produk, Harga dan Brand Awareness (Studi Kasus Produk Teh Botol Sosro di Giant Mall Permata Tangerang). In Jurnal SWOT.
Ilhamalimy, R. R., & Mahaputra, M. R. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Dan Kepuasan Pelanggan (Literature Review Manajemen Pemasaran). 1(1), 85–97.
Imron, I. (2019). Analisa Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Konsumen Menggunakan Metode Kuantitatif Pada CV. Meubele Berkah Tangerang. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 5(1), 19–28. https://doi.org/10.31294/ijse.v5i1.5861
Irwanty L Situmorang. (2017). Pengaruh Kualitas Produk dan Iklan terhadap Citra Merek dan Keputusan Pembelian Produk Kecantikan Merek Pond’s pada Remaja di Kota Pekanbaru. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, 4(1), 72–86.
Journal, A. M., & Ali, H. (2017). Scholars Bulletin Analysis of the Company Image and Service Quality through Customer Satisfaction to Customer Loyalty ( A Field Research in PT . Nusantara Water Centre ). 149–158. https://doi.org/10.21276/sb.2017.3.3.10
Kotler, P., & Keller, K. L. (2012). Marketing Management (14th ed.). Harlow: Pearson Education.
Kotler, P. & Keller, K. L. (2012). Manajemen Pemasaran (Jilid 1 Ed). Erlangga.
Kotler dan Keller. (2012). Manajemen Pemasaran (jiid 1).
Kotler, P. dan K. L. K. (2016). Marketing Managemen (I. Pearson Education (ed.); 15th Editi). PT Index. kelompok Gramedia.
Limakrisna, N., & Ali, H. (2016). Model of Customer Satisfaction: Empirical Study At Fast Food Restaurants in Bandung. International Journal of Business and Commerce, 5(06), 132–146. www.ijbcnet.com
Mappesona, H., Ikhsani, K., & Ali, H. (2020). Customer purchase decision model, supply chain management and customer satisfaction: Product quality and promotion analysis. International Journal of Supply Chain Management.
Meutia, K. I., Hadita, & Widjarnarko, W. (2021). Dampak Brand Image dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Produk Miniso. Journal of Technopreneurship on Economics and Business Review, 2(2), 75–87. https://doi.org/10.37195/jtebr.v2i2.68
Mira, S. dan. (2018). Pengaruh Citra Merek Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Pt Pegadaian (Persero) Batam. JIM UPB (Jurnal Ilmiah Manajemen Universitas Putera Batam), 6(2), 86. https://doi.org/10.33884/jimupb.v6i2.682
Moh. Budi Darma, Sulaiman Effendi, A. A. T. J. (2018). Pengaruh citra merek dan kepuasan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan kosmetik. Efek Kecerdasan Emosional Terhadap Kinerja Karyawan: Dimediasi Stres Kerja Dan Dimoderasi Religiusits, Volume 2(1), 1–8. https://doi.org/10.5281/zenodo.1236827
Nastiti, A., & Astuti, S. R. T. (2019). Pengaruh Persepsi Harga, Kualitas Layanan dan Citra Merek terhadap Kepuasan Pelanggan dan Dampaknya terhadap Loyalitas Pelanggan Taksi New Atlas di Kota Semarang. Diponegoro Journal of Management, 8(1), 126–136.
Noerchoidah. (2013). Analisis Pengaruh Harga , Kualitas Produk Dan Iklan Terhadap Brand Image Dan Keputusan Pembelian Sepeda Motor Merek Kawasaki. Wiga, 3(1), 48–60.
Novansa, H., & Ali, H. (1926). Purchase Decision Model: Analysis of Brand Image, Brand Awareness and Price (Case Study SMECO Indonesia SME products). Saudi Journal of Humanities and Social Sciences. https://doi.org/10.21276/sjhss
Nugraha, S. S. (2017). MENINGKATKAN MINAT MENGGUNAKAN GO-JEK ( Studi Pada GO-JEK Di Kota Semarang ).
Paris, Y., & dan Deli Rahmawati. (2020). PENGARUH PERSEPSI HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGGUNA JASA TRAVEL. GIS Business, Volume 3 N(6), l 21-27. https://doi.org/10.26643/gis.v14i6.18868
Prihartono, & Ali, H. (2020). The promises ethics and marketing concept strategy as a competitive advantage on private higher education (A survey on perception of product attributes and promotion mix in Indonesia). Talent Development and Excellence.
Primus Makarius Jebarum. (2019). Pengaruh Harga,Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Loyalitas Konsumen Dengan Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Mediasi (Studi kasus konsumen sepatu futsal specs di Yogyakarta). http://repository.usd.ac.id/35732/2/152214037_full.pdf
Putra, R. (2021). Determinasi Kepuasan Pelanggan Dan Loyalitas Pelanggan Terhadap Kualitas Produk, Citra Merek Dan Persepsi Harga (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 2(4), 516–524. https://doi.org/10.31933/jemsi.v2i4.461
Rafael Billy Leksono dan Herwin. (2017). PENGARUH HARGA DAN PROMOSI GRAB TERHADAP BRAND IMAGE YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PENGGUNA TRANSPORTASI BERBASIS ONLINE. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis, 2(3), 381–390.
Rangga, A., & Nalendra, A. (2018). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN HARGA KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (STUDI KASUS PELANGGAN IM3 MADIUN). 3(2), 281–288.
Richardo, Hussin, M., Bin Norman, M. H., & Ali, H. (2020). A student loyalty model: Promotion, products, and registration decision analysis-Case study of griya english fun learning at the tutoring institute in wonosobo central Java. International Journal of Innovation, Creativity and Change.
Rispita dan Khasanah, I. (2019). ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI HARGA DAN DESAIN PRODUK TERHADAP CITRA MEREK DAN KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi pada konsumen kosmetik Pixy di Semarang). Management Analysis Journal. https://repofeb.undip.ac.id/102/
Riyanto, A. (2018). Implikasi Kualitas Pelayanan Dalam Meningkatkan Kepuasan Pelanggan Pada PDAM Cibadak Sukabumi. Ecodemica, 2(1), 117–124. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ecodemica/article/view/2911/pdf
Ruth Amryyanti, I. P. G. S., & dan Cahya, K. N. (2013). PENGARUH KUALITAS LAYANAN, PRODUK, DAN KEWAJARAN HARGA TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN PADA LnC SKIN CARE SINGARAJA. 02(01), 22–29. https://ojs.unud.ac.id/index.php/EEB/article/view/4371
Sangadji, E.M., dan S. (2013). Prilaku Konsumen: Pendekatan Praktis Disertai:Himpunan Jurnal Penelitian. Penerbit Andi.
Savitri, I. A. P. D., & Wardana, I. M. (2018). Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk Dan Persepsi Harga Terhadap Kepuasan Dan Niat Beli Ulang. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 7(10), 5748. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2018.v07.i10.p19
Schiffman, L. G. & Wisenblit, J. L. (2015). Consumer Behavior (Edisi 11 G). Pearson Education Limited.
Septeri, A. (2018). PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP CITRA MEREK SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK BLOODS INDUSTRIES DI KOTA BANDUNG.
Setyadi, D. A. (2017). Build Customer Loyalty with CRM and Brand Image (Case Study on Giant Citra Raya). IOSR Journal of Business and Management, 19(01), 35–42. https://doi.org/10.9790/487x-1901043542
Setyo, P. E. (2017). Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen “Best Autoworks.” PERFORMA: Jurnal Manajemen Dan Start-Up Bisnis, 1(6), 755–764.
Setyowati, E. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Dan Citra Merek Terhadap Loyalitas Pelanggan Dengan Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Pemediasi. Jurnal Manajemen Dayasaing, 18(2), 102. https://doi.org/10.23917/dayasaing.v18i2.4507
Shihab, N. C. M. S. (2018). PENGARUH PERSEPSI HARGA, KUALITAS PRODUK, CITRA MEREK DAN LAYANAN PURNA JUAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN SMARTPHONE ASUS STUDI KASUS DI PT.DATASCRIP. Jemi, 1(01), 34–46.
Suarjana, I. K., & Suprapti, N. W. S. (2018). Pengaruh Persepsi Harga, Pengetahuan Produk, Dan Citra Perusahaan Terhadap Niat Beli Layanan Multi Servis Merek Indihome. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 7(4), 251833. https://doi.org/10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i04.p08
Suastini, I. A. K. S., & Mandala, K. (2018). Pengaruh Persepsi Harga, Promosi Penjualan, Dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Untuk Meningkatkan Loyalitas Pelanggan. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(1), 84. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2019.v08.i01.p04
Sulistiorini, M. S., & Ali, H. (2017). Customer satisfaction model: Product analysis, price, promotion and distribution (case study at PT Integrasia Utama). International Journal of Applied Business and Economic Research.
Thanh Nguyen, P., Ali, H., & Agung Hudaya. (2019). MODEL BUYING DECISION AND REPEAT PURCHASE: PRODUCT QUALITY ANALYSIS (Case Study of Bank Permata Syariah Jakarta KPR Financing Customers). Dinasti International Journal of Management Science. https://doi.org/10.31933/dijms.v1i1.29
Tjiptono. (2019). Strategi Pemasaran Prinsip & Penerapan (Edisi 1). Andi.
Tjiptono, F. (2014). Service, Quality & Satisfaction (Edisi 3). Andi.
Toto Handiman, U., & Ali, H. (2019). The Influence of Brand Knowledge and Brand Relationship On Purchase Decision Through Brand Attachment. In International Journal of Business Marketing and Management (IJBMM).
W, G. G. T., & E. P., & Nuralam, I. P. (2018). PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS LAYANAN, DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN GO-RIDE. 61(2), 118–126.
Wicaksono, P. U., & Mudiantono. (2017). Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga, Promosi Terhadap Citra Merek Dan Minat Beli Serta Dampaknya Pada Keputusan Pembelian Kartu Perdana Xl Axiata Di Semarang. Diponegoro Journal Ofmanagement, 6(2), 1–11.
Widayati, C.C., Ali, H., Permana, D., & Nugroho, A. (2020). The role of destination image on visiting decisions through word of mouth in urban tourism in Yogyakarta. International Journal of Innovation, Creativity and Change, 12(3).
Widayati, Christina Catur, Ali, H., Permana, D., & Nugroho, A. (2020). The role of destination image on visiting decisions through word of mouth in urban tourism in Yogyakarta. International Journal of Innovation, Creativity and Change.
Wifky Muharam dan Euis Soliha. (2017). Keputusan Pembelian Konsumen Honda Mobilio. Kualitas Produk, Citra Merek, Persepsi Harga Dan Keputusan Pembelian Konsumen Honda Mobilio, 2014, 755–762.
Wydyanto, A. Y. (2020). Model citra merek dan pembelian: persepsi harga dan kualitas produk (tinjauan pustaka pemasaran pengelolaan). 1, 275–285. https://doi.org/10.31933/JAFM
Wydyanto, W., & Rafqi Ilhamalimy, R. (2021). Determination of Purchasing Decisions and Customer Satisfaction: Analysis of Service Quality and Product Quality (Marketing Management Literature Review). Dinasti International Journal of Education Management And Social Science, 2(3), 565–575. https://doi.org/10.31933/dijemss.v2i3.822
Yunita, D., & Ali, H. (2017). Model of Purchasing Decision ( Renting ) of Generator Set : Analysis of Product Quality , Price an Service at PT . Hartekprima Listrindo. Economics, Business and Management. https://doi.org/10.21276/sjebm.2017.4.11.12
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwaJurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT).