ETIKA BISNIS PADA PT XYZ

Authors

  • Ahmad Rahimaji Universitas Mercu Buana Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.31933/jimt.v1i2.71

Keywords:

Etika Bisnis, Perusahan

Abstract

Etika merupakan keyakinan mengenai tindakan yang benar dan yang salah, atau tindakan yang baik dan yang buruk, yang mempengaruhi hal lainnya. Nilai-nilai dan moral pribadi perorangan dan konteks sosial menentukan apakah suatu perilaku tertentu dianggap sebagai perilaku yang etis atau tidak etis. Etika bisnis adalah istilah yang biasanya berkaitan dengan perilaku etis atau tidak etis yang dilakukan oleh manajer atau pemilik suatu organisasi. Etika mempengaruhi perilaku pribadi di lingkungan kerja. Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana etika bisnis pada PT XYZ Karena di dalam berbisnis etika sangatlah diperlukan dengan etika perusahaan dapat mengetahui jati diri kita dan dapat memberikan keputusan apakah kita layak bekerja di perusahaan tersebut atau tidak. Dengan memegang teguh etika atau moral bisnis yang ada bisnis kita akan berjalan dengan baik, karena dengan memiliki etika kita dapat bersaing dengan perusahaan lain tanpa menyakiti pihak manapun. Etika telah berkembang di kehidupan masyarakat, jika kita dapat mempergunakannya dengan baik maka etika kita akan memberikan dampak yang positif terhadap bisnis kita dan perusahaan orang lain.

References

A. Sonny Keraf, “Etika Bisnis Tuntutan dan Relevansinya”, Yogyakarta : Kanisus, 2002
Manuel G. Velasquez, “Business Ethics Consepts and Cares”, London :Prentice Hall International, 2002
Setiohartanti Lestari, 2016. https://seartanle.wordpress.com/2015/11/16/makalah-etika-bisnispt-unilever/ (12 Oktober 2019, jam 22.00)
Sukmalawiah Hafizhah, 2017.http://sukmalawiahhafizhah.blogspot.com/2017/05/artikeletika-bisnis.html (15 Oktober 2019, jam 19.00)

Downloads

Published

2019-12-31

How to Cite

Rahimaji, A. (2019). ETIKA BISNIS PADA PT XYZ. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 1(2), 146–152. https://doi.org/10.31933/jimt.v1i2.71