ANALISIS LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PT. KIMIA FARMA (PERSERO) TBK TAHUN 2014 - 2019
DOI:
https://doi.org/10.31933/jimt.v2i2.387Keywords:
Kinerja Keuangan, InovasiAbstract
Untuk memperoleh laba yang optimal perusahaan harus memiliki strategi dan inovasi baru untuk memenangkan pasar serta melakukan penilaian kinerja terutama pada keuangan. Perusahaan perlu memperhatikan bagaimana kinerja keuangan mereka selama ini, hal ini dikarenakan kinerja keuangan dapat memberikan gambaran mengenai kondisi perusahaan serta dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan baik dari pihak internal maupun eksternal, untuk dapat menilai kondisi keuangan maka di perlukan beberapa alat ukur yang bisa dijadikan acuan,salah satunya adalah dengan menggunakan analisa rasio, berdasarkan masalah yang akan diteliti, maka tujuan dalam makalah ini adalah untuk mengetahui bagaimana kinerja keuangan PT. Kimia Farma (Persero) Tbk dengan menggunakan analisa rasio likuditas dan profitabilitas
References
Askarela, N. (2020). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Pada PT. Kimia Farma Persero dan PT. Indofarma Periode 2015-2018. Skripsi. Palembang: Universitas Sriwijaya.
Fahmi, I. (2011). Analisis Kinerja Keuangan. Bandung: Alfabeta.
Faozani, Mulyatini, N., & Hermina, E. (2020). Pengaruh Modal Kerja Dan Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas PT Kimia Farma (Persero) Tbk. Business Management And Enterpreneurship Journal Vol 2. No 1, 142-154.
Fernos, J. (2017). Analisis Rasio Profitabilitas Untuk Mengukur Kinerja Pt.Bank Pembangunan Daerah Sumatera Barat. Jurnal Pundi, Vol. 01, No. 02, 107-118.
Herry, S. M. (2015). Analisis Kinerja Manajemen. Jakarta: Grasindo.
Kesuma, A. (2009). Analisis faktor yang mempengaruhi struktur modal serta pengaruhnya terhadap harga saham perusahaan real estate yang go public di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 11(1), 38–45.
Maith, H. A. (2013). Analisis Laporan Keuangan Dalam Mengukur Kinerja Keuangan Pada Pt. Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk. Jurnal EMBA, 1(3), 619–628.
Mailia, V., & Apollo, A. (2020). PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN CAPITAL INTENSITY TERHADAP TAX AVOIDANCE. JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL, 1(1), 69-77.
Mekhala. (2015). A Review Paper on Process Minning. International Journal of Engineering and Techniques. 1.4, 12.
Munawir, D. S. (2004). Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty.
Muliana, M., & Ikhsani, K. (2019). PENGARUH STRUKTUR MODAL, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN UKURAN PERUSAHAAN DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL INTERVENING TERHADAP NILAI PERUSAHAAN SEKTOR INFRASTRUKTUR DI BEI. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 1(2), 108-121.
Rakhmawati, A. N., Lestari, T., & Rosyafah, S. (2017). Analisis Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Dan Profitabilitas Guna Mengukur Kinerja Keuangan PT Vepo Indah Pratama Gresik. Jurnal Ekonomi Akuntansi Vol. 3. Issue. 3, 94-107.
Rasid, A. U. (2018). Analisis Profitabilitas Pada PT. Fast Food Indonesia tbk. Gorontalo Management Research Vol.1 No. 1, 41-59.
Ratu, R. A. (2016). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Pada PT. Kimia Farma Tbk, Dan PT. Kalbe Farma Tbk Periode 2011-2014. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi Volume 16 No. 03, 111-120.
Rochman, R., & Pawenary, P. (2020). ANALISIS LAPORAN KEUANGAN DALAM MENILAI KINERJA KEUANGAN PT HARUM ENERGY PERIODE 2014-2019. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 2(2), 171-184.
Sesyazhade, A. A., Setiawan, N. Y., & Aknuranda, I. (2018). Analisis Variasi Proses Bisnis Manufaktur Dengan Menerapkan Process Mining (Studi Kasus: PT Kimia Farma, Tbk). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer Vol. 2, No. 12, 7079-7104.
Simbolon, R. F., Dzulkirom, M., & Saifi, M. (2014). ANALISIS EVA (ECONOMIC VALUE ADDED) UNTUK MAnalisis Eva (Economic Value Added) Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)| Vol. 8 No. 1, 1-8.
Suhendro, D. (2017). Analisis Profitabilitas dan Likuiditas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Pt Siantar Top Tbk. HUMAN FALAH: Volume 4. No. 2 , 218-235.
Widjarno, W., & Setiawan, D. (2009). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kondisi Financial Distress Perusahaan Otomotif. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi, 11(2), 107-119.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwaJurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT).