PENGARUH STRESS KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA MANDIRI UTAMA FINANCE
DOI:
https://doi.org/10.31933/jimt.v1i6.295Keywords:
Stres kerja, kompensasi, motivasi kerja, kinerja karyawanAbstract
Penelitian ini dilakukan pada Mandiri Utama Finance. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui seberapa besar pengaruh Stres Kerja Dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan dengan Motivasi Kerja sebagai variabel intervening. Variabel penelitian yaitu Stres Kerja (X1), Kompensasi (X2), Motivasi Kerja (Y) dan Kinerja Karyawan (Z). Metode pengumpulan data melalui survei dan menyebarkan kuesioner dengan sampel 35 responden. Metode analisis yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, path analisis, analisis regresi berganda, untuk uji hipotesis digunakan yaitu uji t dan uji f dan analisis statistik Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan (a) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara stres kerja terhadap motivasi kerja sebesar 0,470 dan nilai signifikan (0,003< 0,05) (b) Terdapat pengaruh positif dan signifikan kompensasi terhadap motivasi kerja sebesar 0,302 dan nilai signifikan (0,043< 0,05) (c) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara stres kerja terhadap kinerja karyawan sebesar 0,402 dan nilai signifikan (0,006 < 0,05) (d) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara kompensasi terhadap kinerja karyawan sebesar 0,286 dan nilai signifikan (0,030 < 0,05) (e) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara motivasi kerja terhadap kinerja karyawan sebesar 0,315 dan nilai signifikan (0,039 < 0,05). Variabel Stres Kerja dan Kompensasi sebesar 0,316 atau 31,6% sedangkan sisanya sebesar 68,4% di pengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti didalam penelitian ini dan variabel Stres Kerja Kompensasi dan Motivasi Kerja sebesar 0,536 atau 53,6% sedangkan sisanya sebesar 46,4% di pengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti didalam penelitian ini. (f) Pada variabel stres kerja, dari semua indicator yang paling tinggi dari indicator yang digunakan adalah sebesar 0.86 (g) dari semua faktor yang paling tinggi dari indicator yang digunakan adalah sebesar 0.89 (h) Pada variabel motivasi kerja, dari semua indicator yang paling tinggi dari indicator yang digunakan adalah sebesar 0.81 (i) Pada variabel kinerja karyawan, dari semua faktor yang paling tinggi dari indicator yang digunakan adalah sebesar 0.88
References
dasar metode statistika untuk penelitian. Bandung: cv pustaka setia.
Almasri, m. N. (2016). Manajemen sumber daya manusia : implementasi dalam
pendidikan islam. Jurnal penelitian sosial keagamaan.
Arif yusuf hamali. (2016), pemahaman manajemen sumber daya manusia.
yogyakarta : pt. Buku seru.
Badriyah, mila. 2015. Manajemen sumber daya manusia. Bandung : cv pustaka
setia.
Dr, emron edison dkk. 2016. Manajemen sumber daya manusia.bandung :
alfabeta, cv
Edy sutrisno. 2010. Manajemen sumber daya manusia. Edisi pertama. Cetakan
pertama. Jakarta : penerbit kencana
Hamali, a. Y. (2016). Pemahaman manajemen sumber daya manusia (strategi mengelola karyawan) (pertama). Yogyakarta: caps (center for academic publishing service).
Hasibuan, malayu s.p. 2016. Manajemen sumber daya manusia. Edisi revisi. Jakarta: penerbit pt bumi aksara.
Hasibuan, malayu s.p.. 2017. Manajemen sumber daya manusia. Edisi revisi.
jakarta: bumi aksara.
Noor, juliansyah. 2014. Metodologi penelitian. Jakarta: kencana prenada media group
Sondang p siagian, 2016. “manajemen sumber daya manusia”. Jakarta : bumi aksara
Sugiyono. (2016). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan r&d. Bandung: pt
alfabet.
Sutrisno, edy. 2015. Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: kencana prenada
media group.
Wibowo. 2013. Manajemen kinerja. Jakarta: rajawali pers
Wibowo, 2016. Manajemen kinerja, edisi kelima, pt.rajagrafindo persada jakarta-
14240.
Arifin, h. M. (2015). The influence of competence, motivation, and organisational culture to high school teacher job satisfaction and performance. International education studies, 8(1), 38-45.
Brahim, a. (2016). Analisis implementasi manajemen kualitas dari kinerja operasional pada industri ekstraktif di sulawesi utara. Jurnal emba: jurnal riset ekonomi, manajemen, bisnis dan akuntansi, 4(2).
Hasibuan, n. M. (2019). Pengaruh kepemimpinan islam, kompensasi, dan pengembangan produk terhadap kinerja karyawan bank pembiayaan rakyat syari’ah bandar lampung. Psyche: jurnal psikologi, 1(2), 85-95.
Khoiriah, n., hs, s. W. L., & utami, w. (2019). Pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan dengan motivasi kerja sebagai variabel intervening pada pt. Perkebunan nusantara xii bagian pengolahan karet kebun kotta blater jember. E-journal ekonomi bisnis dan akuntansi, 6(2), 141-146.
Yulianti, p., & utami, w. S. (2019). Pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan pt. Bfi finance dengan motivasi kerja sebagai variabel intervening. Jurnal ekonomi dan bisnis dharma andalas, 21(1), 97-106.
Qadoos zafar, a. A., hameed, t., & toqeerilyas, h. I. Y. (2015). The influence of job stress on employees performance in pakistan. American journal of social science research, 1(4), 221-225.
Setyowati, s. (2017). Analisis pengaruh locus of control dan stres kerja terhadap kinerja karyawan. Jurnal ilmiah manajemen dan bisnis, 18(2), 129-139.
Marsaulina, n., & putra, r. J. (2018). Pengaruh modernisasi pelayanan perpajakan, sanksi perpajakan, kualitas pelayan pajakan, pengetahuan perpajakan kepada kepatuhan wajib pajak yang dimoderasi oleh sosialisasi perpajakan (studi kasus pada kpp pratama jakarta sunter). Media manajemen jasa, 6(1).
Ibrahim, a. (2016). Analisis implementasi manajemen kualitas dari kinerja operasional pada industri ekstraktif di sulawesi utara. Jurnal emba: jurnal riset ekonomi, manajemen, bisnis dan akuntansi, 4(2).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwaJurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT).