Determinan Kinerja Aparatur Sipil Negara (ASN) pada Pelayanan Sektor Publik: Sebuah Kajian Konseptual Sebagai Panduan Bagi Peneliti
DOI:
https://doi.org/10.38035/jemsi.v5i4.2605Keywords:
Kinerja, Profesionalisme, Komitmen Kerja, dan Disiplin KerjaAbstract
Sistem pelayanan publik saat ini menjadi isu kebijakan yang semakin strategis, karena pelayanan publik di Indonesia perbaikannnya cenderung berjalan di tempat sedangkan, dampaknya sangat luas baik itu dalam kehidupan ekonomi, politik, sosial budaya dan lain-lain. Kinerja layanan pada sektor publik merupakan salah satu isu strategis bagi aparatur negara yang harus diaktualisasikan dalam rangka membangun kepercayaan publik, hal ini karena kepercayaan publik berasal dari pelayanan yang berkualitas. Kajian ini mengangkat kinerja pelayanan sektor publik. Penelitian ini terdiri dari beberapa bagian. Pertama, tinjauan literatur berfokus pada kinerja pelayanan pegawai pada sector publik. Kedua, model penelitian dan proposisi yang dikembangkan dalam penelitian ini didasarkan pada tinjauan literatur penelitian-penelitian sebelumnya, seperti factor yang mempengaruhi kinerja pelayanan pegawai sector publik. Dalam konteks kinerja pelayanan sector publik berperan penting dalam teori dan penelitian perilaku organisasi untuk pengembangan organisasi. Hal ini karena kinerja pelayanan yang baik pada akhirnya akan mampu memberikan kepuasan kepada masyarakat. Pelayanan yang optimal pada akhirnya juga akan mampu meningkatkan image organisasi sehingga citra organisasi di mata masyarakat terus meningkat. Adanya citra organisasi yang baik, maka segala yang dilakukan oleh organisasi akan dianggap baik pula. Dalam hubungan ini maka upaya peningkatan kinerja pelayanan publik haruslah berkenaan dengan professional, komitmen, serta senantiasa disiplin dalam bekerja, dimana ketiga kompenen tersebut haruslah terimplementasikan secara maksimal.
References
Akay, R., Kaawoan, J. E., & Pangemanan, F. N. (2021). Disiplin Pegawai Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik di Kantor Kecamatan Tikala. Governance, 1(1).
Ali, H., & Limakrisna, N. (2013). Metodologi penelitian (petunjuk praktis untuk pemecahan masalah bisnis, penyusunan skripsi, tesis, dan disertasi). Deeppublish: Yogyakarta.
Ariesni, S., & Asnur, L. (2021). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Rangkayo Basa Hotel Padang Panjang. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Sains dan Humaniora, 5(3).
Bahiroh, E. (2022). The Effect of Organizational Culture, Job Satisfaction And Work Discipline On Employee Performance at PT. Korea Tomorrow & Global Indonesia At Serang City. Management Science Research Journal, 1(1), 65-81.
Bolung, G.R., Tewal, B., dan Uhing, Y. (2018). Pengaruh Profesionalisme dan Keterampilan Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Pegawai Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal EMBA, Vol. 6, No. 4.
Cardy, Robert.L., and Leonard, Brian. (2011). Performance Management. London and Newyork: Routledge.
Davis. (2012). Perilaku Dalam Organisasi, Edisi ketujuh. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Dewanti, R. L., Tarigan, B., Rokhmat, R., & Wijayanti, L. E. (2021). Pengaruh komitmen organisasi, lingkungan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. In Widyagama National Conference on Economics and Business (WNCEB) (Vol. 2, No. 1, pp. 325-336).
Efendi, S. (2024). Pengaruh Komitmen Kerja, Kompetensi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Direktorat Jenderal Hortikultura. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 5(2), 3719-3744.
Farida, S. I., Iqbal, M., & Kurniasih, A. (2016). Pengaruh Kepercayaan Dan Komitmen Organisasi Terhadap Motivasi Kerja Serta Implikasinya Pada Kepuasan Kerja. Jurnal Kependidikan: Penelitian Inovasi Pembelajaran, 46(1), 121-134.
Furtwengler, D. (2002). Performance Assessment. Yogyakarta: Andi Publisher.
Handoko, T.H. (2015). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE.
Haryadi, D. (2022). The Role Of Organizational Culture On Improving Employee Performance Through Work Discipline. Jurnal Mantik, 6(1), 686-698.
Hasibuan. M.S.P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Gunung Agung.
Hasniasari, R., & Sholihin, M. (2014). Analisis Hubungan Penganggaran Partisipatif dan Kinerja: Pengujian Efek Mediasi Keadilan Persepsian dan Komitmen pada Lembaga Hukum Sektor Publik di Indonesia. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 16(1), 23-32.
Kartono. (2018). Pengaruh Profesionalisme dan Iklim Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Tabungan negara kantor Cabang Malang. Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis (JAMIN), Volume 1, Nomor 1.
Kurniawan, A. (2009). Transformasi Pelayanan Publik. Yogyakarta: Pembaharuan.
Kurniawan, M. (2013). Pengaruh komitmen organisasi, budaya organisasi, dan kepuasan kerja terhadap kinerja organisasi publik (studi empiris pada skpd pemerintah kabupaten kerinci). Jurnal Akuntansi, 1(3).
Locke, Edwin. (2009). Handbook of principles of Organizational Behavior. Chippenham, Wiltshire: Antony Rowe Ltd.
Mahmudi. (2010). Manajemen Kinerja Sektor Publik. Edisi Kedua. Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen. Yogyakarta: YKPN.
Mahsun, M. (2006). Pengukuran kinerja sektor publik. Yogyakarta: Bpfe.
Mathis dan Jackson. (2011). Teori dan Praktek Kepemimpinan. Jakarta: Rineka Cipta.
Mondy, R Wayne. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Erlangga.
Nitisemito, A. S. (2015). Manajemen personalia: Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Raharja, W. N. (2020). Pengaruh Profesional Kerja Terhadap Kualitas Pelayanan Publik Pada Kantor Camat Medan Denai Kota Medan (Doctoral dissertation, Universitas Medan Area).
Ramadhan, G. (2018). Analisis Hubungan Profesionalisme Kerja Pegawai Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Banjarmasin. uniska.
Rahmadani, R. T., Arenawati, A., & Widyastuti, Y. (2021). Pengaruh Tingkat Profesionalisme Terhadap Kinerja Pegawai Di Badan Pertanahan Nasional Kota Cilegon. Jurnal Administrasi Publik, 11(2).
Razak, Abdul., Sarpan, Sarpan., & Ramlan, Ramlan. (2018). Effect of Leadership Style, Motivation and Work Discipline on Employee Performance in PT. ABC Makassar. International Review of Management and Marketing; Mersin, Vol. 8, Iss. 6.
Robbins, P.S dan Judge, T.A. (2015). Perilaku Organisasi. Jakarta: Salemba Empat.
Rosmawati, S., & Jermawinsyah, A. (2018). Pengaruh Etos Kerja, Disiplin Kerja Dan Komitmen Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Puskesmas Aro Kecamatan Muara Bulian. Eksis: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis, 9(2), 153-160.
Sahertian, P. A. (2019). Konsep dasar dan teknik supervisi pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Sahnan, M., & Ritonga, M. (2018). Kontribusi komitmen kerja dan iklim sekolah terhadap kepuasan kerja guru SMA Kecamatan IV Jurai Pesisir Selatan. INFERENSI: Jurnal Penelitian Sosial Keagamaan, 12(2), 417-434.
Sangaji, A. I., & Rusli, M. (2024). Penerapan Pelayanan Pengaduan Masyarakat Di Kantor Polisi Sektor Manggala. Meraja journal, 7(2), 1-14.
Sedarmayanti. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia Reformasi Birokrasi Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Bandung: PT Refika Aditama.
Siagian, S.P. (2015). Administrasi Pembangunan. Yogyakarta: Bumi Aksara.
Simamora, H. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi 1. Yogyakarta: STIE YKPN.
Sinungan, Muchdarsyah. (2013). Produktivitas Apa dan Bagaimana. Cetakan ke9. Jakarta: Bumi Aksara.
Sopiah. (2018). Perilaku Organisasi, Yogyakarta: Andi Offset
Sugiyono. (2019). Metode penelitian bisnis. Bandung: Alfabet
Sunarsi, D., Jasmani, E. P. A., Jati, W., Maddinsyah, A., Effendy, A. A., Akbar, I. R., & Teriyan, A. (2021). The Effect of Competence, Work Discipline and Motivation of Employee Performance in the General Secretariat of the Ministry of Trade Jakarta. In INCEESS 2020: Proceedings of the 1st International Conference on Economics Engineering and Social Science, InCEESS 2020, 17-18 July, Bekasi, Indonesia (p. 342). European Alliance for Innovation.
Supriadi, D., Sucipto, B., & Saepudin, A. (2023). Pengaruh Profesionalisme Terhadap Kinerja Pegawai Di Tingkat Kecamatan Cimahi Selatan. NUSANTARA: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 10(9), 4197-4204.
Suriansyah, A. (2014). Hubungan budaya sekolah, komunikasi, dan komitmen kerja terhadap kinerja guru sekolah dasar negeri. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 33(3).
Susanto, A. E., Wahyuningrat, W., & Kurniasih, D. (2017). Kinerja pelayanan publik di Kabupaten Cilacap (Pengaruh motivasi kerja, komitmen pegawai dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai negeri sipil di Kabupaten Cilacap). JIPAGS (Journal of Indonesian Public Administration and Governance Studies), 1(2).
Susanto, Y., & Sukoco, S. (2019). Pengaruh Kompetensi, Komitmen Kerja dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Lubuklinggau. Jurnal Media Ekonomi (JURMEK), 24(2), 1-17.
Sutrisno, E. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Prenada Media Group.
Syafii, M., & Abdillah, H. (2019). Pengaruh Komitmen dan Kerjasama Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Wilmar Nabati Indonesia Gresik.
Tias, R. C., Meitiana, M., & Kristiani, T. (2021). Pengaruh profesionalisme kerja dan kinerja pegawai melalui kualitas pelayanan terhadap kepuasan pengguna layanan Unit Layanan Terpadu Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan Kalimantan Tengah. Journal of Environment and Management, 2(3), 273-281.
Utama, S. W., & Hidajat, S. (2022). Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, dan Komitmen Organisasional terhadap Kinerja Pegawai pada Organisasi Sektor Publik. Journal of Management and Bussines (JOMB), 4(2), 1391-1405.
Wau, J. (2021). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Camat Somambawa Kabupaten Nias Selatan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Nias Selatan, 4(2).
Wirjayanti, F. (2014). Analisis Profesionalisme pegawai Dinas sosial kota Pekanbaru. Jurnal Administrasi Bisnis, Vol. 3, No. 5.
Yusup, U. (2016). Analisis Pengaruh Kompetensi Dan Etos Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Dan Komitmen Yang Berimplikasi Pada Kinerja Pegawai (Survei Pada Aparatur Pengelola Keuangan Di Satuan Kerja Perangkat Daerah Provinsi Jawa Barat) (Doctoral dissertation, UNPAS).
Zain, E. M., Andjar, F. J., Restyani, T. D., & Rawi, R. D. (2022). Pengaruh Disiplin Kerja dan Kompetensi Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Publik Pada Kantor SAMSAT Kota Sorong. Jurnal Perkusi, 221-226.
Zakiyah, N., & Wahyono, W. (2020). Peran Kualitas Pelayanan Dalam Memediasi Pengaruh Komunikasi Interpersonal, Disiplin Kerja, Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Masyarakat. Economic Education Analysis Journal, 9(3), 690-703.
Zein, B. R. F. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Komunikasi, Dan Budaya Kerja Terhadap Komitmen Pegawai Dan Dampaknya Pada Kinerja (Sensus Pada Pegawai Negeri Sipil Eselon III Di Lingkungan Dinas Pemerintah Kab. Tasikmalaya) (Doctoral dissertation, Universitas Siliwangi).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Andri Yandi, Amalina Maharani, Yumna Syaza Kani Putri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI).