Implementasi Sistem Informasi Manajemen Produksi Terintegrasi Menggunakan Metode Agile

Authors

  • Tjandrarini Tjandrarini Universitas Dinamika, Jawa Timur, Indonesia
  • Haryanto Tanuwijaya Universitas Dinamika, Jawa Timur, Indonesia
  • Yose Purnawan Universitas Dinamika, Jawa Timur, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jemsi.v5i6.2502

Keywords:

Sistem Informasi Manajemen Produksi, Metode Agile, Implementasi Sistem Informasi

Abstract

Dalam menghadapi persaingan bisnis yang semakin ketat, sebuah perusahan manufaktur conveyor belt dengan sistem kerja job order telah menyusun strategi bisnis untuk memperoleh keunggulan kompetitif. Hal ini didasarkan pada hasil identifikasi semakin sering timbulnya permasalahan seperti keterlambatan informasi ketersediaan komponen, keterlambatan pembelian komponen, informasi pemeriksaan produk, dan hal lain yang mempengaruhi perencanaan produksi serta mengganggu kinerja dan produktivitas bagian produksi. Berdasarkan permasalahan yang teridentifikasi pada perusahaan tersebut maka dibutuhkan sistem informasi manajemen produksi terintegrasi yang dapat meningkatkan sharing data dan informasi antar fungsi manajemen yang pada akhirnya meningkatkan produktivitas kerja. Penelitian ini menggunakan metode Agile pada pengembangan sistem informasi, sedangkan pengumpulan data menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif meliputi interview, tanya jawab, dan observasi. Hasil implementasi sistem informasi manajemen produksi terintegrasi dalam penelitian ini menunjukkan dengan sistem informasi manajemen produksi terintegrasi dapat meningkatkan rantai nilai data dan informasi antar fungsi manajemen sehingga permasalahan perusahaan dapat teratasi dan meningkatkan produktivitas sebagaimana diharapkan selama ini.

References

Asmara, K., & Jedi, L. (2018). Analisis peran sektor industri manufaktur terhadap penyerapan tenaga kerja di Jawa Timur. Journal of Economics Development Issues, vol. 1, no. 2, pp. 33-38.

Dwijaya, D. A. & Setiawansyah, S. (2020). Perancangan Aplikasi Untuk Pelanggaran Dan Prestasi Siswa Pada Smp Kartika Ii-2 Bandar Lampung. Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak, vol. 1, no. 2, pp. 127-136.

Haryana, K. S. (2019). Penerapan Agile Development Methods dengan Framework Scrum pada Perancangan Perangkat Lunak Kehadiran Rapat Umum Berbasis QR-Code. Jurnal Computech & Bisnis, vol. 13, no. 2, pp. 70-79.

Hikmah, N., Suradika, A. & Gunadi, R. A. A. (2021). Metode Agile Untuk Meningkatkan Kreativitas Guru Melalui Berbagi Pengetahuan (Knowledge Sharing). Jurnal Insruksional, vol. 3, no. 1, pp. 30-39.

Hery, dkk. 2022. Pengembangan dan Penelitian Sistem Informasi Manajemen Produksi (Mitra: PT. Maju Bersama Persada Dayamu (MBPD) Tangerang). Jurnal Teknologi Untuk Masyarakat (GIAT), vol. 1, no. 1, pp. 37-47.

Ningrum F. C., dkk. (2019). Pengujian Black Box pada Aplikasi Sistem Seleksi Sales Terbaik Menggunakan Teknik Equivalence Partitions. Jurnal Informasi Univiversitas Pamulang, vol. 4, no. 4, pp. 125-130.

Nurhayani. 2022. Analisis Sektor Industri Manufaktur di Indonesia. Jurnal Paradigma Ekonomika, vol. 17, no. 3, pp. 713-722.

Pratasik S. & Rianto I. (2020). Pengembangan Aplikasi E-DUK Dalam Pengelolaan SDM Menggunakan Metode Agile Development. CogITo Smart Journal, vol. 6, no. 2, pp. 204-216.

Putri, B. M. (2023). Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Kepegawaian Daerah Kabupaten Pringsewu Berbasis Website (Studi Kasus Bkpsdm Kabupaten Pringsewu. Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak, vol. 4, no. September, pp. 342-348.

Suhari, Faqih, A. & Basysyar F.M. (2022). Sistem Informasi Kepegawaian Menggunakan Metode Agile Development di CV. Angkasa Raya. Jurnal Teknologi dan Informasi, vol. 12, no. 1, pp. 30-45.

Yasifa, T.A., Syahidin, Y., & Herfiyanti, L. (2022). Design and Build Information System for Bpjs Polyclinic Claim File Completeness At Muhammadiyah Hospital Bandung. Jurnal Teknik Informatika (Jutif), vol. 3, no. 4, pp. 1089-1097.

Downloads

Published

2024-07-30

How to Cite

Tjandrarini, T., Haryanto Tanuwijaya, & Yose Purnawan. (2024). Implementasi Sistem Informasi Manajemen Produksi Terintegrasi Menggunakan Metode Agile. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 5(6), 650–662. https://doi.org/10.38035/jemsi.v5i6.2502