Pengaruh Kualitas Layanan dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Anggota (Studi pada Koperasi Pegawai Republik Indonesia (KPRI) Pengadilan Negeri Semarang)

Authors

  • Fatma Putri Agustin Fakultas Vokasi, Universitas Stikubank Semarang, Indonesia
  • Ali Maskur Fakultas Vokasi, Universitas Stikubank Semarang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jemsi.v5i6.2471

Keywords:

Kualitas Layanan, Kepercayaan, Kepuasan Anggota

Abstract

Riset ini bertujuan guna menganalisis seta membuktikan apakah kualitas layanan serta kepercayaan berpengaruh terhadap kepuasan anggota. Riset memakai metode kuantitatif dengan populasi anggota KPRI (Koperasi Pegawai Republik Indonesia) Pengadilan Negeri Semarang. Sampel penelitian berjumlah 55 responden dan dianalisis menggunakan SmartPLS 4. Data dikumpulkan melalui kuesioner dengan beberapa item pernyataan. Hasil riset memaparkan bahwasanya kualitas layanan tidak berdampak pada kepuasan anggota. Kepercayaan berdampak pada kepuasan anggota.

References

Ariadi, M. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan dan E-Banking Syariah Terhadap Keputusan Transaksi Non Tunai. Skripsi. Curup: Institut Agama Islam Negeri IAIN Curup.

Aziz, I. N., Widodo, D. S., & Subagja, I. K. (2021). Effect of Training and HR Development on Employee Performance with Motivation as an Intervening Variable in PT. Rekasis Gigatama. Global Journal of Engineering and Technology Advances, 6(2), 169–181.

Barnes, James G. 2003. Secrets Of Customer Relationship Management, Andi Yogyakarta.

Budiarno, B., Udayana, I. B. N., & Lukitaningsih, A. (2022). Pengaruh kualitas layanan, kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan dalam membentuk loyalitas pelanggan. Equilibrium: Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Ekonomi, 19(02), 226-233.

Djoko Setyo Widodo, P. Eddy Sanusi Silitonga, & H. A. (2017). Organizational Performance?: Analysis of Transformational Leadership Style and Organizational Learning. Saudi Journal of Humanities and Social Sciences. https://doi.org/10.21276/sjhss.2017.2.3.9

Ferrinadewi, Erna. 2008. Merek dan Psikologi Konsumen. Cetakan pertama Yogyakarta; Graha Ilmu

Kahfi, D. S., Wibowo, I., & Widodo, D. S. (2022). The Effect of Organizational Culture and Transformational Leadership On Organizational Performance Through Employee Motivation as A Mediation Variable at Mercubuana University. Journal of Humanities and Social Science Research, 1(1), 1–9.

Komala, R., & Selvi, E. (2021). Pengaruh kualitas layanan dan kepercayaan terhadap kepuasan pelanggan jasa transportasi online. Jurnal Manajemen, 13(3), 483-491.

Kotler, Philip. 2002. Manajemen Pemasaran, edisi millennium 1. Jakarta: Prenhallindo.

Kotler, Philip dan Keller. 2007. Manajemen Pemasaran 1. Edisi kedua belas.Jakarta: PT Indeks.

Kotler, Philip dan Keller. 2009. Manajemen Pemasaran, edisi 12 jilid 1. Jakarta: Indeks.

Kotler, Philip dan Keller. 2009. Manajemen Pemasaran. Jilid 1 Edisi 13. Jakarta:Erlangga.

Latuconsina, A. S., Widodo, D. S., & Siswandoko, T. (2019). Effect Of Compensation And Work Environment To Employee Performance Through Job Satisfaction As A Variable Of Mediation In PT METISKA FARMA. International Journal of Humanities and Applied Social Science, 1–10.

Lestari, M, M, P. (2023). Pengaruh Promosi, Kualitas Produk dan Pelayanan, Kepercayaan dan Brand Image Tabungan e"Batarapos Terhadap Minat Menabung Pedagang Pasar Johar Pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Kantor Cabang Semarang. Tugas Akhir. Semarang: Universitas Stikubank Semarang.

Lupiyoadi, Rambat dan Hamdani, A. 2006. Manajemen Pemasaran Jasa, edisi 2. Jakarta: Salemba Empat.

Lutfi, A. R., & Widodo, D. S. (2018). Effect Of Work Discipline And Leadership Style On The Performance Of Employees Motivation As Variable Mediation In Office Ministry Of Justice And Human Rights Bangka Belitung Indonesia. The International Journal of Engineering and Science, 7(7).

Meida, F., Astuti, M., & Nastiti, H. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Pelanggan E-Commerce Sociolla Di Era Pandemic Covid-19. Ikraith-Ekonomika, 5(2), 157-166.

Muhammad, R. (2022). Peran Koperasi Pegawai Republik Indonesia (KPRI) Smea Dalam Peningkatan Kesejahteraan Guru di SMK Negeri 1 Parepare (Analisis Ekonomi Islam). Skripsi. Parepare: Institut Agama Islam Negeri.

Mandiri, A., & Metekohy, E. (2021). Pengaruh Kualitas Layanan Dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Nasabah Dalam Menggunakan Bri Mobile (Brimo). Account:Jurnal Akuntansi, Keuangan dan Perbankan, 8(1).

Marsono, A., Silitonga, P., & Widodo, D. S. (2018). Effect of Current Ratio, Leverage Ratio, Inflation and Currency Share Closing Price of Consumer Goods Industry in Indonesia Stock Exchange. International Journal of Business and Applied Social Science (IJBASS), 4(8).

Nurhidayat, A. I. (2022). Pengaruh Kualitas Layanan Dan Kepercayaan terhadap Kepuasan Serta Dampaknya pada Loyalitas Nasabah (Studi Kasus Pada Nasabah PT Pegadaian UPC Kuwu). Skripsi. Semarang: Universitas Stikubank Semarang

Nurhidayat, A. I., & Maskur, A. (2022). Pengaruh Kualitas Layanan Dan Kepercayaan terhadap Kepuasan Serta Dampaknya pada Loyalitas Nasabah (Studi Kasus Pada Nasabah PT Pegadaian UPC Kuwu). YUME: Journal of Management, 5(2), 495-507.

Saadah, L., & Munir, A. F. (2020). Kualitas Layanan, Harga, Citra Merk serta Pengaruhnya terhadap Kepuasan Konsumen. Jombang: LPPM Universitas KH.A. Wahab Hasbullah.

Silitonga, P. E. S., & Widodo, D. S. (2019). The effect of supply chain planning and operations on employee performance through employee job satisfaction. International Journal of Supply Chain Management, 8(6), 655–663.

Silitonga, P. E. S., Widodo, D. S., & Ali, H. (2017). Analysis of the effect of organizational commitment on organizational performance in mediation of job satisfaction (Study on Bekasi City Government). International Journal of Economic Research.

Syah, A. (2021). Manajemen Pemasaran Kepuasan Pelanggan. Bandung: Widina Bhakti Persada Bandung.

Tjiptono. 2000. Perspektif Manajemen dan Pemasaran Kontemporer. Yogyakarta: ANDI.

Tjiptono. 2002. Strategi Bisnis. Yogyakarta: ANDI

Tjiptono. 2006. Manajemen Jasa. Edisi Pertama Yogyakarta: ANDI

Tanjung, J. R., & Rahman, S. (2023). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk Dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan Indihome Pt. Telkom Indonesia Pekanbaru. Jurnal BANSI-Jurnal Bisnis Manajemen Akutansi, 3(1), 27-45.

Widodo, D. S., Silitonga, P. E. S., & Azahra, D. (2019). The influence of transactional leadership to employee job motivation and satisfaction in Jakarta stock exchange. International Journal of Governmental Studies and Humanities, 2(1), 38–46.

Downloads

Published

2024-07-22

How to Cite

Putri Agustin, F., & Maskur, A. (2024). Pengaruh Kualitas Layanan dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Anggota (Studi pada Koperasi Pegawai Republik Indonesia (KPRI) Pengadilan Negeri Semarang). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 5(6), 579–585. https://doi.org/10.38035/jemsi.v5i6.2471