ANALISIS PENERAPAN ETIKA BISNIS PADA PT PLASTIK XYZ
DOI:
https://doi.org/10.31933/jemsi.v1i5.142Keywords:
Kata Kunci: etika bisnis, recycling, customerAbstract
Abstrak: Etika menjadi pembahasan yang penting. dalam kegiatan bisnis saat ini, bahkan etika menjadi pusat sorotan bisnis. kontemporer. Etika bisnis ialah studi yang mempelajari moral yang baik. dan tidak, yang berkonsentrasi. pada standar moral sebagaimana diterapkan dalam kebijakan, institusi, dan perilaku bisnis. PT. Plastik XYZ adalah perusahaan yang bergerak dibidang manufaktur yang menjalankan bisnisnya dibidang Recycling plastik. Tidak hanya berorientasi pada keuntungan PT. Plastik XYZ juga melindungi hak konsumen, dimana visi perusahaan ialah dapat memberikan produk serta layanan yang terbaik sekaligus menjadi perusahaan yang dapat berkontribusi positif bagi lingkungan hidup. PT. Plastik XYZ juga menerapkan etika bisnis yang baik yaitu berkontribusi positif bagi lingkungan dan memberikan service terbaik kepada customer.
References
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI).