PENGEMBANGAN UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA “YPTK” PADANG BERDASARKAN ANALISIS SWOT

Authors

  • Hilda Mary Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang

DOI:

https://doi.org/10.31933/jemsi.v1i4.125

Keywords:

hildamary

Abstract

Dalam menghadapi persaingan yang ketat saat ini Perguruan Tinggi Swasta harus memiliki strategi dalam menghadapinya. Untuk itulah Perguruan Tinggi Swasta berupaya dalam meningkatkan mutu layanan yang mesti dikelola dengan baik dan transparan. Universitas Putra Indonesia YPTK Padang salahsatunya, yang harus mempersiapkan diri dalam menghadapi tantangan globalisasi dan teknologi melalui serangkaian kebijakan yang strategis dan taktis. Kebijakan yang dimaksud adalah mewujudkan sistem yang terprogram dan terstruktur. Tujuan dari penelitian ini adalah mendeskripsikan Universitas Putra Indonesia YPTK Padang melaui Analisa SWOT yang dapat bermanfaat untuk menetapkan pilihan yang strategis untuk kedepannya. Hasil dari penelitian ini menunjukan pilihan yang strategis dan taktis dengan potensi yang dimiliki untuk tetap survive dimasa yang akan datang.

References

Ali, H. (2018). Modul Manajemen Strategic. Jakarta: UMB.

Downloads

Published

2020-04-24

How to Cite

Mary, H. (2020). PENGEMBANGAN UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA “YPTK” PADANG BERDASARKAN ANALISIS SWOT. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 1(4), 404–413. https://doi.org/10.31933/jemsi.v1i4.125